
Bola.net - Klub Premier League, Manchester United dilaporkan mulai menyeriusi kemungkinan transfer Matthijs De Ligt. Setan Merah mulai membuka pembicaraan dengan agen sang bek baru-baru ini.
Sudah menjadi rahasia umum jika Manchester United lagi berburu bek tengah baru. Tim berjuluk Setan Merah itu mencari sosok yang bisa menggantikan kepergian Raphael Varane.
Nama Matthijs De Ligt beberapa hari terakhir ramai dikaitkan dengan MU. Erik Ten Hag dilaporkan ingin bereuni dengan mantan anak asuhnya di Ajax Amsterdam tersebut.
Manchester Evening News melaporkan bahwa MU benar-benar menyeriusi opsi untuk merekrut De Ligt. Mereka dilaporkan mulai menjajaki komunikasi dengan agen sang bek baru-baru ini.
Simak informasi selengkapnya di bawah ini.
Jalin Komunikasi

Menurut laporan tersebut, manajemen MU baru-baru ini sudah menjalin kontak dengan agen De Ligt.
Mereka menanyakan ketersediaan sang bek di musim panas ini. Mereka juga menanyakan seputar kontrak yang diinginkan sang bek.
Proses ini masih di tahap awal, namun MU dilaporkan menunjukkan keseriusan mereka untuk merekrut sang bek.
Pasang Harga

Menurut laporan yang sama, Bayern Munchen dilaporkan sudah menetapkan harga jual De Ligt di musim panas ini.
Mereka meminta bayaran sekitar 60 juta Euro untuk jasa De Ligt di musim panas ini. Harga ini lebih murah ketimbang harga yang mereka tebus dari Juventus dua tahun yang lalu.
Namun Bayern dikabarkan tidak masalah harus jual rugi De Ligt, sehingga mereka berharap MU bisa segera menuntaskan transfer ini dalam waktu dekat ini.
Bukan Peminat Tunggal

Laporan yang sama mengklaim bahwa MU bukan satu-satunya klub Premier League yang berminat pada De Ligt.
Chelsea, Arsenal dan Liverpool dikabarkan juga mengontak agen sang bek untuk menanyakan ketersediaan De Ligt setelah Euro 2024 nanti.
Klasemen Premier League
(Manchester Evening News)
Advertisement
Berita Terkait
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 06:40 -
Liga Champions 21 Januari 2026 06:17 -
Liga Champions 21 Januari 2026 05:51 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 05:30 -
Liga Champions 21 Januari 2026 05:29 -
Liga Champions 21 Januari 2026 05:27
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478850/original/074948800_1768950343-IMG_5420.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/3938377/original/044594100_1645165608-20220218-Waspada_Cuaca_Ekstrem_di_Jakarta-8.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478848/original/072098400_1768948523-IMG_5436.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478781/original/040950500_1768923114-11.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478819/original/069986000_1768929823-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_22.57.56.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)

