
Bola.net - Manchester United nampaknya masih menaruh hati terhadap Max Aarons. Setan Merah berencana membajak bek Norwich City itu di musim panas nanti.
Nama Aarons cukup naik daun sejak musim lalu. Pada saat itu, sang bek muda langganan jadi starter di skuat The Cannaries yang terdegradasi ke Championship.
Manchester United sempat digosipkan ingin merekrut Aarons di musim panas kemarin. Namun karena satu dan dua hal mereka gagal mengamankan jasa sang bek.
The Telegraph mengklaim bahwa Manchester United belum move on dari Aarons. Mereka berencana untuk merekrut sang bek di musim panas nanti.
Simak situasi transfer Aarons di bawah ini.
Butuh Bek Kanan
Menurut laporan tersebut, Manchester United saat ini membutuhkan bek kanan baru.
Mereka kabarnya akan melepas Diogo Dalot musim depan. Sehingga mereka butuh pengganti yang sepadan.
Itulah alasan MU melirik Aarons yang tampil apik bersama Norwich City.
Mahar Transfer
Manchester United harus siap keluar uang cukup besar untuk emngamankan Aarons.
Sang bek kontraknya masih hingga tahun 2024 di Norwich City. Sehingga The Cannaries ogah untuk melepaskannya dengan harga murah.
Norwich kabarnya akan membanderol sang bek di angka 40 juta pounds di musim panas nanti.
Pesaing Banyak
MU harus bergerak cepat untuk mendapatkan jasa Aarons.
Sang bek dirumorkan ajdi target transfer Bayern Munchen dan AS Roma di musim panas nanti.
(The Telegraph)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 21 Januari 2026 11:07Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
-
Liga Inggris 21 Januari 2026 09:15Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 11:44 -
Tim Nasional 21 Januari 2026 11:40 -
Liga Champions 21 Januari 2026 11:36 -
Liga Champions 21 Januari 2026 11:34 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 11:28 -
Liga Spanyol 21 Januari 2026 11:17
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4081368/original/035536900_1657165361-Gaya_David_Beckham_saat_Nonton_Tenis_Wimbledon_2022-AP-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478781/original/040950500_1768923114-11.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479073/original/062658600_1768967509-Uji_Geo_Listrik_Bpptkg_Ungkap_Rongga_Raksasa_Di_Bawah_Permukiman_Girikarto_2.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479151/original/096291400_1768969764-Tulisan_Tangan_Prabowo.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479054/original/023192900_1768966411-1000752976.jpg)

