
Bola.net - Eric Bailly berpotensi tidak melanjutkan karirnya di Manchester United. Sang bek diberikan waktu untuk membuktikan kemampuannya hingga akhir musim nanti.
Bailly pertama kali bergabung dengan Manchester United di tahun 2016 silam. Ia sempat menjadi andalan Jose Mourinho di lini pertahanan MU.
Namun tiga musim terakhir, performa Bailly di MU tidak maksimal. Ini dikarenakan sang bek kerap mengalami cedera sehingga ia minim kontribusi bagi MU.
The Daily Mail mengklaim bahwa Bailly tidak bsia berleha-leha. Ia berpotensi dijual di musim panas nanti.
Simak situasi transfer Bailly selengkapnya di bawah ini.
Buktikan Kemampuan
Menurut laporan tersebut, sang manajer, Ole Gunnar Solskjaer sebenarnya masih percaya kepada Bailly.
Namun ia ingin sang bek membuktikan kemampuannya. Ia ingin melihat Bailly kembali ke performa terbaiknya.
Jika ia berhasil tampil dengan memukau, maka ia akan masuk dalam rencana Solskjaer untuk musim 2021/22.
Bisa Dijual
Menurut laporan tersebut, Solskjaer tidak akan segan-segan mendepak Bailly di musim panas nanti.
Ia diberitakan akan mendepak sang bek ke klub lain jika ia gagal mencapai standard yang diinginkan sang manajer.
Sebagai gantinya Solskjaer akan mendatangkan bek berkualitas sebagai ganti Bailly di musim panas nanti.
Kandidat Bek Baru
Sejauh ini sudah ada beberapa bek yang kabarnya akan didatangkan MU di musim panas nanti.
Ada nama Jules Kounde, Nikola Milenkovic dan Ben White yang kabarnya bakal jadi incaran Solskjaer di musim panas nanti.
(The Daily Mail)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 24 Oktober 2025 13:14MU vs Brighton, Setan Merah Diprediksi Bakal Raih Kemenangan Ketiga Beruntun
-
Liga Inggris 24 Oktober 2025 12:36MU Utus 'Agen Rahasia' untuk Boyong Carlos Baleba ke Old Trafford
-
Liga Inggris 24 Oktober 2025 12:21
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 24 Oktober 2025 13:14 -
Liga Inggris 24 Oktober 2025 13:02 -
Liga Italia 24 Oktober 2025 12:44 -
Liga Inggris 24 Oktober 2025 12:36 -
Olahraga Lain-Lain 24 Oktober 2025 12:23 -
Liga Inggris 24 Oktober 2025 12:21
MOST VIEWED
- Kok Bisa Harry Maguire Sebut Kemenangan Manchester United Atas Liverpool jadi Hal Memalukan, Apa yang Salah?
- Senne Lammens, Kiper Baru yang Kini Tak Tergantikan di Manchester United
- Dilema Besar Arne Slot: Saatnya Coret Mohamed Salah atau Alexander Isak?
- Guardiola Sebut Bintang Baru Man City Ini Salah Satu Talenta Terhebat yang Pernah Dilihatnya, Siapa Dia?
HIGHLIGHT
- 6 Pemain Manchester United Bisa Gagal Tampil di Pi...
- 5 Klub yang Bisa Jadi Tujuan Robert Lewandowski Se...
- 3 Pemain Manchester United yang Berpotensi Cabut J...
- Jangan Cari Penjaga Gawang MU, Ini 5 Kiper Terbaik...
- Nasib 6 Pemain MU yang Dilepas Ruben Amorim Musim ...
- 6 Striker Baru Premier League dengan Harga Fantast...
- Dari Wirtz hingga Sancho: 5 Pemain Baru Premier Le...













:strip_icc():format(jpeg)/kly-media-production/medias/5069811/original/049538400_1735371310-Heri-Gunawan-1.jpg)
:strip_icc():format(jpeg)/kly-media-production/medias/5298697/original/042202800_1753770072-20250729_085143.jpg)
:strip_icc():format(jpeg)/kly-media-production/medias/5390628/original/097283200_1761285700-bocah_hidrosefalus_di_kudus_koma_lima_hari.jpg)
:strip_icc():format(jpeg)/kly-media-production/medias/5390577/original/018550600_1761281982-Jumpa_pers_penetapan_delapan_tersangka_kasus_penyiksaan_mahasiswa_Unila_saat_diksar_Mahapel_di_Polda_Lampung.jpg)
:strip_icc():format(jpeg):watermark(kly-media-production/assets/images/watermarks/liputan6/watermark-color-landscape-new.png,573,20,0)/kly-media-production/medias/3651120/original/099822200_1638448960-peluru-nyasar-140516.jpg)
:strip_icc():format(jpeg)/kly-media-production/medias/3529275/original/077765800_1627967001-gun-1678989_1280.jpg)
