
Bola.net - Klub Premier League, Manchester United dilaporkan punya target transfer baru di musim panas ini. Setan Merah akan mencoba merekrut gelandang Atalanta, Ederson.
Beberapa pekan terakhir, MU lagi mendekati Manuel Ugarte. Erik Ten Hag ingin menjadikan gelandang PSG itu sebagai pilar lini tengah mereka yang baru.
Namun proses transfer ini berjalan alot. MU kesulitan untuk menebus mahar sebesar 70 juta Euro yang ditetapkan PSG untuk pemain Timnas Uruguay tersebut.
Situasi ini memaksa MU untuk mencari opsi lain di lini tengah mereka. Dilansir GiveMeSport, MU kini tertarik untuk merekrut Ederson dari Atalanta.
Simak informasi selengkapnya di bawah ini.
Gelandang Top

Ketertarikan MU terhadap Ederson dikarenakan sang gelandang punya rekam jejak yang bagus di Atalanta.
Musim lalu, ia turun sebanyak 53 kali di lin itengah La Dea. Ia berhasil mencetak tujuh gol dan membantu tim asal Bergamo itu memenangkan trofi Liga Europa.
Performa apik pemain 25 tahun itu disebut-sebut membuat Setan Merah kepincut. Jadi mereka akan mencoba merekrutnya di musim panas ini.
Mulai Bermanuver

Laporan itu mengklaim bahwa MU tidak sekedar berwacana untuk merekrut Ederson.
Mereka sudah mengontak agen sang gelandang. Mereka mulai menawarkan kesempatan bagi sang gelandang untuk pindah ke Old Trafford.
Saat ini proses negosiasi sedang berlangsung. MU optimistis bisa meyakinkan sang gelandang untuk pindah ke Inggris.
Mahar Transfer

Transfer Ederson ini dilaporkan bakal sulit dieksekusi MU. Karena sang gelandang masih terikat kontrak di Atalanta hingga tahun 2027.
Jika MU serius ingin merekrutnya, maka mereka harus siap merogoh kocek cukup dalam. Atalanta dikabarkan membanderol pemain 25 tahun itu di angka 60 juta Euro.
Klasemen Premier League
(GiveMeSport)
Baca Juga:
- Hilal CLBK MU dan Sofyan Amrabat Semakin Jelas Terlihat
- Gagal ke PSG, Jadon Sancho akan Merapat ke Juventus?
- Jadwal Community Shield 2024 Manchester United vs Manchester City di Vidio, Sabtu 10 Agustus 2024
- Aji Mumpung Diminati MU, Burnley Naikkan Harga Sander Berge
- Manchester United Tertarik untuk Rekrut Ivan Toney, Tapi...
Advertisement
Berita Terkait
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 21 Januari 2026 05:30 -
Liga Champions 21 Januari 2026 05:27 -
Liga Champions 21 Januari 2026 05:19 -
Liga Champions 21 Januari 2026 05:17 -
Liga Champions 21 Januari 2026 05:11 -
Liga Champions 21 Januari 2026 05:04
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478781/original/040950500_1768923114-11.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478819/original/069986000_1768929823-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_22.57.56.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)

