
Bola.net - - Striker Manchester United, Anthony Martial, mengatakan ia jauh lebih bahagia di klub ketimbang musim lalu, namun ia masih mendambakan jatah main lebih sering di Old Trafford.
Martial mengalami musim kedua yang sulit bersama United di 16/17, di mana ia hanya mencetak delapan gol di semua kompetisi usai menjalani musim debut yang impresif.
Namun musim ini pemain 21 tahun mampu bangkit dengan membuat enam gol dan enam assist di semua kompetisi, meski sering diturunkan sebagai pemain pengganti dan harus bersaing merebut tempat utama dengan Marcus Rashford.
Martial mencetak keempat golnya di Premier League musim ini sebagai pemain pengganti, dan hanya mencatat tiga kali penampilan sebagai starter.
Ia mengatakan di SFR Sport: "Lebih mudah jika anda bermain sedari awal."
Anthony Martial
"Ketika anda masuk sebagai pemain pengganti, pemain yang lainnya sudah panas dulu, mereka sudah benar-benar terlibat dalam permainan dan anda harus langsung bisa menyesuaikan diri dengan itu."
"Saya lebih memilih bermain dari awal, saya akan punya waktu untuk membaca permainan."
"Saya percaya dengan kualitas saya, dan saya kira manajer juga percaya pada saya, jadi semua tergantung saya untuk bisa terus tampil bagus, dan jika saya melakukannya, saya kira saya akan bermain lebih sering."
Advertisement
Berita Terkait
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 05:51 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 05:30 -
Liga Champions 21 Januari 2026 05:29 -
Liga Champions 21 Januari 2026 05:27 -
Liga Champions 21 Januari 2026 05:19 -
Liga Champions 21 Januari 2026 05:17
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/3938377/original/044594100_1645165608-20220218-Waspada_Cuaca_Ekstrem_di_Jakarta-8.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478848/original/072098400_1768948523-IMG_5436.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478781/original/040950500_1768923114-11.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478819/original/069986000_1768929823-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_22.57.56.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)

