
Bola.net - - Nemanja Matic berharap dirinya mendapatkan kesempatan main ketika Manchester United menghadapi Real Madrid di laga Piala Super Eropa yang akan berlangsung di Stade Louis II pekan depan.
Pemain Serbia itu mencatat debutnya bersama Setan Merah ketika mereka menang atas Sampdoria di laga uji coba yang berlangsung di Dublin belum lama ini.
Matic, yang baru saja bergabung dari Chelsea, mengatakan bahwa ia siap jika memang diberikan kesempatan oleh manajer Jose Mourinho untuk turun di laga melawan Madrid nanti.
Nemanja Matic
"Saya akan coba 100 persen untuk siap," tutur Matic menurut laman resmi klub.
"Saya akan berusaha keras, saya berharap saya akan bisa menjadi opsi untuk laga tersebut, namun kita lihat saja."
"Kami masih punya enam hari lagi, namun semoga semua orang siap dan saya akan memberikan 100 persen agar berada dalam kondisi siap, dan semoga kami bisa melakukan sesuatu untuk klub ini."
United sebelumnya juga meraih kemenangan di laga uji coba mereka melawan Valerenga di Norwegia.
Advertisement
Berita Terkait
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 00:58 -
Liga Champions 21 Januari 2026 00:36 -
Liga Champions 21 Januari 2026 00:22 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:19 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:00 -
Liga Champions 20 Januari 2026 22:53
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5317774/original/014808500_1755405615-IMG-20250817-WA0095.jpg)

