
Bola.net - Manchester City dikabarkan sudah menetapkan harga transfer Julian Alvarez. The Citizens disebut mematok angka 80 juta pounds plus add-ons untuk pemain Argentina tersebut.
Alvarez meraih kesuksesan besar setelah bergabung dengan Manchester City dari River Plate. Ia berhasil meraih treble winners pada 2023.
Namun, masa depan Alvarez di Etihad Stadium menjadi sorotan belakangan ini. Ia dikabarkan mulai gusar karena ingin bermain lebih rutin.
Alvarez selama ini hanya menjadi ban serep bagi Erling Haaland di Manchester City. Ia kabarnya akan memutuskan masa depannya setelab membela Argentina di Olimpiade Paris 2024.
Pasang Harga Tinggi

Alvarez tidak kekurangan peminat pada musim panas ini. Atletico Madrid dan Arsenal menjadi kabarnya ingin mendapatkan tanda tangan pemain asal Aargentina tersebut.
Namun, Manchester City mematok harga yang cukup tinggi untuk Alvarez. Menurut Mirror, Mereka menginginkan sekitar 80 juta pounds plus add-ons untuk transfer sang pemain.
Nilai jual Alvarez yang tergolong mahal itu termasuk cukup masuk akal. Pasalnya, penyerang 24 tahun tersebut masih terikat kontrak hingga musim panas 2028 mendatang.
Jika Arsenal setuju memenuhi tuntutan Manchester City tersebut, Alvarez akan menjadi rekrutan termahal kedua sepanjang masa setelah Declan Rice.
Masih Diandalkan

Pelatih Manchester City Josep Guardiola masih menginginkan Alvarez untuk tetap bertahan. Sebab, Guardiola masih mengandalkan sang pemain.
"Tidak ada kabar," ucap Guardiola.
"Saya tidak punya apa-apa untuk dikatakan. Dia akan kembali. Saya mengandalkannya, tetapi dia mengatakan dalam berita bahwa keputusan akan dibuat bersama-sama."
Sumber: TBR Football
Klasemen Premier League
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 03:34Hasil Bodo/Glimt vs Man City: Haaland Mandul, The Citizens Babak Belur
-
Liga Champions 21 Januari 2026 00:22Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 03:34 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:03 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5317774/original/014808500_1755405615-IMG-20250817-WA0095.jpg)

