
Bola.net - Ada kabar kurang baik datang bagi Arsenal dan Manchester United. Striker incaran mereka, Matheus Cunha dibanderol dengan harga yang sangat mahal oleh Wolverhampton.
Di musim 2024/25 ini, Cunha mencuri perhatian di Premier League. Pasalnya sang striker menunjukkan performa yang impresif bersama Wolverhampton.
Ketajaman striker asal Brasil ini menarik perhatian Arsenal dan Manchester United. Dua raksasa Inggris ini diberitakan ingin memboyong sang striker di bursa transfer ini.
The Daily Mail melaporkan bahwa Wolverhampton siap berpisah dengan Cunha. Namun mereka membanderolnya dengan harga yang mahal.
Simak informasi selengkapnya di bawah ini.
Siap Berpisah

Menurut laporan tersebut, Wolverhampton kini mempertimbangkan serius untuk berpisah dengan Cunha.
Sang striker dikabarkan sempat bersitegang dengan sang pelatih, Vitor Pereira baru-baru ini. Sehingga situasi di internal Wolves jadi memanas.
Situasi ini membuat manajemen Wolverhampton membuka diri untuk menguangkan sang striker di bursa transfer kali ini.
Harga Mahal

Namun laporan tersebut mengklaim bahwa Arsenal dan MU bakal kesulitan untuk memboyong Cunha.
Ini disebabkan sang striker dibanderol dengan harga yang mahal. Wolverhampton menginginkan tidak kurang dari 70 juta pounds untuk jasa sang striker.
Baik MU dan Arsenal diyakini bakal berpikir dua kali untuk menebus harga semahal itu di bursa transfer kali ini.
Opsi Alternatif

Bagi Manchester United, Cunha bukan satu-satunya opsi yang ingin mereka datangkan di bursa transfer kali ini.
Mereka dikabarkan sedang mengupayakan transfer Christopher Nkunku dari Chelsea di bursa transfer kali ini.
Klasemen Premier League
(The Daily Mail)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 21 Januari 2026 11:28Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
-
Liga Spanyol 21 Januari 2026 11:07Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
-
Liga Inggris 21 Januari 2026 09:15Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
LATEST UPDATE
-
Lain Lain 21 Januari 2026 11:58 -
Liga Champions 21 Januari 2026 11:44 -
Tim Nasional 21 Januari 2026 11:40 -
Liga Champions 21 Januari 2026 11:36 -
Liga Champions 21 Januari 2026 11:34 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 11:28
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479236/original/068802400_1768971895-WhatsApp_Image_2026-01-21_at_11.50.44.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/thumbnails/5479211/original/030628600_1768971055-inggris-dukung-rencana-prabowo-membangun-1-a52a3a.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479210/original/048749100_1768970947-135047.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/3276071/original/013936200_1603437779-word-stop-with-child-s-hand-dark-wall.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4081368/original/035536900_1657165361-Gaya_David_Beckham_saat_Nonton_Tenis_Wimbledon_2022-AP-1.jpg)

