
Bola.net - - Mantan pemain Arsenal, Paul Merson mengklaim bahwa mantan timnya itu tak akan mampu meraih kemenangan saat melawan Chelsea akhir pekan ini.
Arsenal baru saja kalah mengejutkan saat melawan Watford tengah pekan ini. Kekalahan itu menggagalkan rencana mereka untuk mendekati perolehan poin Chelsea di klasemen.
Arsenal sendiri saat ini berada di posisi ketiga dan tertinggal sembilan poin dari Chelsea. Karena itu, pertandingan di Stamford Bridge tersebut merupakan pertandingan yang wajib mereka menangkan bila ingin menjaga asa juara mereka.
Namun diyakini oleh Merson, tugas berat akan dihadapi Arsenal pada akhir pekan ini karena mereka akan melawan tim terbaik saat ini dan juga favorit juara musim ini.
"Arsenal mengejutkan saat melawan Watford tengah pekan ini dan mereka tak akan menikmati perjalanan ke Stamford Bridge," ujarnya kepada Sky Sport.
"Ini adalah permainan yang harus dimenangkan Arsenal setelah kekalahan dari Hornets, dan mereka harus pergi untuk melawan tim terbaik di negeri ini," sambungnya.
"Ini akan berada di tangan Chelsea. Saya tak bisa membuat suatu kasus untuk Arsenal di sini. Chelsea berlari sendiri di liga dan saya pikir mereka akan mengklaim sebuah kemenangan komprehensif," tandasnya.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 05:04Hasil Inter vs Arsenal: Meriam London Hancurkan Nerazzurri di Giuseppe Meazza
-
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 06:17 -
Liga Champions 21 Januari 2026 05:51 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 05:30 -
Liga Champions 21 Januari 2026 05:29 -
Liga Champions 21 Januari 2026 05:27 -
Liga Champions 21 Januari 2026 05:19
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478850/original/074948800_1768950343-IMG_5420.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/3938377/original/044594100_1645165608-20220218-Waspada_Cuaca_Ekstrem_di_Jakarta-8.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478848/original/072098400_1768948523-IMG_5436.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478781/original/040950500_1768923114-11.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478819/original/069986000_1768929823-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_22.57.56.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)

