
Bola.net - Keputusan Jurgen Klopp untuk menarik keluar Mohamed Salah dalam laga kontra Chelsea, Jumat (5/3/2021) dini hari WIB diyakini membuat agen sang penyerang kesal.
Dalam laga ini, Klopp menarik keluar Salah pada menit ke-62 untuk digantikan dengan Alex Oxlade-Chamberlain. Keputusan ini pun menuai banyak kritik.
Klopp pun membela keputusan yang ia buat. Menurutnya, keputusan itu sudah tepat sesuai dengan situasi yang terjadi di lapangan.
Reaksi Agen Mohamed Salah
Meski demikian, tak demikian halnya demikian agen Salah, Ramy Abbas Issa yang sepertinya tak bisa memahami keputusan Klopp menarik keluar kliennya.
Lewat akun Twitter pribadinya, Ramy mengunggah sebuah tweet misterius dengan hanya menuliskan karakter titik.
Tak pelak, tweet misterius Ramy ini pun langsung mendapat banyak respons dari netizen. Banyak yang menyebut Ramy kecewa dengan Klopp.
.
— Ramy Abbas Issa (@RamyCol) March 4, 2021
Liverpool Kalah Lagi
Dalam laga ini, Liverpool tertinggal akibat gol Mason Mount pada akhir babak pertama. Keunggulan Chelsea ini tak berubah di babak kedua dan menjadi hasil akhir pertandingan.
Tak cuma kalah, Liverpool juga menunjukkan performa jauh di bawah standar sepanjang pertandingan. Bahkan, The Reds tercatat hanya melepas satu tembakan tepat sasaran, itu pun baru terjadi di menit ke-84.
Hasil ini merupakan kekalahan lima beruntun Liverpool di kandang sendiri, rekor terburuk dalam sejarah klub. Tak cuma itu, The Reds kini harus tercecer ke peringkat tujuh klasemen.
Sumber: Twitter @RamyCol
Advertisement
Berita Terkait
-
Otomotif 20 Januari 2026 13:11Diterpa Banyak Rumor, Pecco Bagnaia Santai Saja Soal Kontrak Ducati di MotoGP 2027
-
Editorial 20 Januari 2026 13:056 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
-
Bola Indonesia 20 Januari 2026 12:30Alfeandra Dewangga Siap Bawa Persib Cetak Sejarah Juara 3 Kali Berturut-turut
LATEST UPDATE
-
Voli 20 Januari 2026 13:43 -
Bola Indonesia 20 Januari 2026 13:42 -
Otomotif 20 Januari 2026 13:11 -
Bola Indonesia 20 Januari 2026 12:30 -
Otomotif 20 Januari 2026 12:16 -
Liga Champions 20 Januari 2026 12:11
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478094/original/098715900_1768891355-Siswa-VS-Guru.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5443020/original/019202300_1765613354-3.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478056/original/027625600_1768890018-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_13.13.51.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478049/original/035383700_1768889559-000_346Y7L3.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477922/original/001088200_1768885630-MV5BZWEyNTRmYjMtY2E3OC00OWRjLWFiZjgtNGYzNDY0NDk1YjkxXkEyXkFqcGc_._V1_.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)

