
Perjalanan AC Milan di musim kompetisi Serie A tahun 2016/2017 ini bisa dikatakan tidak berjalan mulus. Terakhir kali kubu Rossonerri harus menderita kekalahan besar saat mereka dibantai 4-2 oleh Napoli minggu lalu.
Montella sendiri percaya bahwa timnya sebenarnya punya potensi untuk menjadi tim yang bagus, namun sayang anak asuhnya dinilai kurang memiliki 'amarah' dalam diri mereka. "Saya senang dengan bagaimana cara tim ini bekerja. Ada beberapa hal yang mendasar hilang dari tim ini namun kami butuh waktu untuk mendapat hasil yang bagus" ungkap Montella kepada Corriere Dello Sport.
"Menurut pendapat saya, saat ini tim kami kekurangan rasa 'amarah' dalam diri setiap pemain kami"
"Ketika saya bermain dulu, saya selalu punya hasrat untuk membalas dendam kepada seseorang, entah itu kepada pemain lawan atau kepada kompetitor saya dalam tim ini. Namun tentu saja amarah itu tetap berada dalam koridor peraturan"
"Rasa Amarah seperti itu yang kurang dalam tim ini dan mereka harus segera melatih rasa marah seperti itu" tutup mantan pelatih Fiorentina tersebut.[initial]
Baca Juga:
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 13:42Atalanta vs Bilbao: Ederson Minta La Dea Berikan 110 Persen!
-
Liga Italia 21 Januari 2026 13:29Lupakan Mateta, Juventus Kini Selangkah Lagi Dapatkan Youssef En-Nesyri?
-
Liga Champions 21 Januari 2026 08:19Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
LATEST UPDATE
-
Bola Indonesia 21 Januari 2026 18:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 17:45 -
Liga Champions 21 Januari 2026 17:45 -
Bola Indonesia 21 Januari 2026 17:23 -
Liga Champions 21 Januari 2026 16:59 -
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026 16:42
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479400/original/088382900_1768977432-IMG_6942.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479848/original/099263500_1768993318-Wakil_Bupati_Pati_Chandra.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4843315/original/041301600_1716764000-20240526_123544.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5453730/original/031694300_1766490130-Menteri_Perumahan_dan_Kawasan_Permukiman__PKP___Maruarar_Sirait-23_Desember_2025a.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/2324058/original/029514300_1533785565-508390.jpg)

