
Nerazzurri belum lama ini diakuisisi oleh Grup Suning dari Tiongkok, yang membeli 70 persen saham klub dengan dana mencapai 220 juta poundsterling.
Mantan pemilik klub Erick Thohir, akan terus menjadi presiden, meski dengan jumlah saham yang lebih sedikit, di klub yang finish di peringkat empat musim lalu.
Inter sendiri amat ingin meraih jatah bermain di Liga Champions musim berikutnya dan Moratti amat ingin klubnya mendatangkan Payet, yang tengah bersinar bersama Prancis di Euro 2016.
"Sebagai fans, saya akan senang melihat Payet bermain dengan seragam Inter," tutur Moratti pada Express.
"Namun demikian, para pemain juara memiliki sikapnya sendiri, anda harus cukup beruntung agar bisa menemukan kesempatan yang tepat."
"Kami masih kekurangan dua atau tiga pemain untuk menjadi tim yang kompetitif. Hal terpenting adalah untuk memiliki pemain solid, yang bisa memastikan kami terus bermain konsisten." [initial]
Baca Juga:
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 08:57
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 21-23 Oktober 2025
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 08:27
Man of the Match Union Saint-Gilloise vs Inter Milan: Denzel Dumfries
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 11:59
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 11:49
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 11:43
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 11:28
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 11:04
-
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025 10:58
MOST VIEWED
- Faktor X di Balik Kemenangan MU: Ternyata Aksi Suporter Liverpool Juga Berpengaruh!
- Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 18-21 Oktober 2025
- Kemenangan Manis: Rapor Pemain MU saat Tundukkan Liverpool di Anfield
- Link Live Streaming & Jadwal Pertandingan Liverpool vs Manchester United di Liga Inggris, Hari Minggu 19 Oktober 2025
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...