
Bola.net - - Jose Mourinho meminta Manchester United untuk fokus menatap pertandingan berikutnya, usai mereka gagal meraih tiga angka penuh di Old Trafford semalam.
MU masih tertahan di peringkat enam klasemen, terpisah empat poin dari Liverpool, setelah cuma bisa bermain imbang tanpa gol melawan Hull City.
Tim asuhan Jose Mourinho gagal memanfaatkan situasi yang menguntungkan mereka, usai kemarin tim-tim seperti Liverpool, Tottenham, Chelsea, dan Arsenal, gagal meraih angka penuh.
Mourinho, yang terlihat jelas tidak bahagia dengan hasil tersebut, lantas mengatakan di laman resmi klub: "Untuk mengakhiri semuanya, saya ingin sederhana saja, skornya 0-0, poin yang hebat untuk mereka, selamat, poin yang buruk untuk kami, kami harus terus melangkah, karena kami akan bermain lagi di akhir pekan."
Mourinho lantas kembali menegaskan bahwa ia tidak ingin membicarakan soal wasit, ketika disinggung soal start lamban timnya di awal laga.
"Itu adalah start yang lamban, namun kami punya peluang yang bagus, penyelamatan yang hebat, dan mengontrol semuanya. Di babak pertama lawan mulai melakukan apa yang mereka lakukan, dan terlebih lagi di babak kedua, dan itu diperbolehkan oleh wasit. Namun saya tidak ingin berbicara mengenai wasit dan keputusan mereka."
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 15:41Arsenal Tikung Manchester United untuk Bek Tangguh Inter Milan Ini?
-
Liga Italia 20 Januari 2026 15:30 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 15:17Pemain Timnas Portugal Ini Jadi Pembelian Pertama Michael Carrick di MU?
-
Editorial 20 Januari 2026 13:056 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
LATEST UPDATE
-
Otomotif 20 Januari 2026 16:09 -
Bolatainment 20 Januari 2026 16:04 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 16:03 -
Liga Spanyol 20 Januari 2026 16:01 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 15:52 -
Liga Italia 20 Januari 2026 15:49
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478298/original/046713600_1768897803-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_15.28.12.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478341/original/057170400_1768898969-Kantor_Pemkab_Pati.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478255/original/097859800_1768896634-Rekaman_CCTV_geng_motor_di_Makassar_serang_warga.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4969894/original/027214300_1729001411-20241015-Calon_Wamen-ANG_27.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478246/original/071746400_1768896353-Kecelakaan_di_jalur_lintas_Sumatera.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477487/original/061062800_1768828020-Pramono_Anggaran.jpeg)

