
Tiga poin sukses diamankan Chelsea di Stamford Bridge berkat hat-trick Eden Hazard, Sabtu (08/2). Dipadu tumbangnya Arsenal 1-5 di kandang Liverpool dan tertahannya Manchester City 0-0 di kandang Norwich, Chelsea pun naik dua anak tangga ke posisi teratas.
Klasemen sementara (main, menang, seri, kalah, gol, kemasukan, poin)
Chelsea 25 17 5 3 47 20 56
Arsenal 25 17 4 4 48 26 55
Manchester City 25 17 3 5 68 27 54
Liverpool 25 15 5 5 63 30 50
Everton 24 12 9 3 37 25 45
Tottenham 24 13 5 6 31 32 44
Manchester United 24 12 4 8 39 29 40
Newcastle 25 11 4 10 32 34 37
Southampton 25 9 9 7 36 29 36
Hull City 25 7 6 12 25 30 27
Aston Villa 25 7 6 12 27 36 27
Stoke City 25 6 8 11 26 40 26
Crystal Palace 25 8 2 15 18 34 26
West Ham 25 6 7 12 26 33 25
Norwich City 25 6 7 12 19 37 25
Swansea City 24 6 6 12 29 35 24
Sunderland 25 6 6 13 25 38 24
West Brom 25 4 11 10 29 37 23
Cardiff City 24 5 6 13 19 41 21
Fulham 24 6 1 17 22 53 19
"Saya tahu kami sekarang memuncaki klasemen, tapi saya masih melihat pergerakan di peringkat lima. Saya masih menunggu laga Tottenham vs Everton dan Manchester United vs Fulham besok (Minggu). Saya ingin sejauh mungkin dari tim peringkat lima," papar Mourinho seperti dilansir AFP.
"Begitu jauh dari kejaran peringkat lima dan zona Liga Champions dalam genggaman, maka itulah waktunya untuk memikirkan Arsenal, Manchester City dan Liverpool, jarak kami dengan mereka," pungkas Mourinho.
Pada laga berikutnya, Chelsea akan bertandang ke markas West Brom (12/2). Partai lainnya (13/2) adalah City vs Sunderland, Fulham vs Liverpool dan Arsenal vs Manchester United. [initial]
Baca Juga:
- Review: Hazard Tiga, Chelsea Bertakhta
- Review: Liverpool Binasakan Arsenal di Anfield
- Review: The Citizens Tumpul di Carrow Road
- Fan Webcast United Tolak 'Kapten' Rooney
- Hajar Arsenal, Rodgers: Liverpool Luar Biasa!
- Wenger: Yang Bagus Dari Arsenal Hanya Suporternya
- Dibantai Liverpool, Wenger Minta Arsenal Segera Bangkit
- Dibantai Liverpool, Szczesny Minta Maaf
- Rooney: Moyes Sudah Lakukan Yang Terbaik
- Wenger Akui Pertahanan Arsenal Berantakan
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 16:59Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
-
Liga Champions 21 Januari 2026 16:09Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
-
Liga Champions 21 Januari 2026 14:31Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
-
Liga Champions 21 Januari 2026 14:05
LATEST UPDATE
-
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026 16:42 -
Liga Champions 21 Januari 2026 16:38 -
Liga Champions 21 Januari 2026 16:31 -
Liga Champions 21 Januari 2026 16:09 -
Liga Champions 21 Januari 2026 15:56 -
Liga Champions 21 Januari 2026 15:08
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479752/original/002740200_1768988813-2d8a8ac0-e1a1-497e-941e-a229e99a393a.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478844/original/040720200_1768943914-BodoGlimt_vs_Man_City_lagi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479692/original/057742100_1768986387-Juru_Bicara_KPK_Budi_Prasetyo.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479735/original/039501900_1768987850-Kades_di_Sragen_mandi_lumpur.webp)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478841/original/029387100_1768943182-AP26020727701192.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5080102/original/008701700_1736158590-20250106-Dapur_MBG-MER_2.jpg)

