
Bola.net - - Kemenangan Manchester United atas Chelsea (2-1) pada laga lanjutan Premier League, Minggu (25/2) malam WIB diwarnai dengan penampilan duet apik antara Romelu Lukaku dan Alexis Sanchez.
Sempat kesulitan beradaptasi dengan gaya permainan MU, Sanchez mulai menemukan perannya di belakang Lukaku pada laga tersebut.
Terbukti, pertahanan Chelsea kerap dibuat kerepotan dengan kombinasi keduanya. Uniknya tidak hanya Sanchez yang menjadi pelayan Lukaku, namun terkadang justru sebaliknya.
Hal ini disahkan sendiri oleh Jose Mourinho, dikutip dari Manchester EveningNews, Mou menjelaskan dia memang merancang peran khusus untuk Sanchez di laga itu.
"Misi Alexis adalah untuk menjadi penyerang ke tiga tetapi di waktu yang sama dia menjadi pemain tengah ke empat yang menutup area di depan Scott (McTominay). Saya rasa seluruh pemain sudah berjuang keras," ujar Mou.
"Saya tidak suka pemain yang individualistis. Saya rasa Matic bermain fenomenal, saya juga yakin Pogba bermain fantastis di lini tengah kami. Saya juga dapat membicarakan bek tengah dan penyerang kami juga."
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 16:03Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 15:52Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 15:41Arsenal Tikung Manchester United untuk Bek Tangguh Inter Milan Ini?
-
Liga Italia 20 Januari 2026 15:30 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 15:17Pemain Timnas Portugal Ini Jadi Pembelian Pertama Michael Carrick di MU?
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 20 Januari 2026 16:39 -
Liga Champions 20 Januari 2026 16:26 -
Bola Indonesia 20 Januari 2026 16:26 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 16:22 -
Otomotif 20 Januari 2026 16:09 -
Bolatainment 20 Januari 2026 16:04
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478382/original/073050900_1768899671-000_1BH95K.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478423/original/1377-Wakil_Menteri_Kelautan_dan_Perikanan_Laksamana_TNI__Purn__Didit_Herdiawan_menemui_keluarga_tiga_pegawai_Kementerian_Kelautan_dan_Perikanan__KKP__yang_menjadi_korban_kecelakaan_pesawat_IAT_ATR.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5476057/original/059970900_1768709189-dro.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477121/original/013686100_1768809456-IMG-20260119-WA0001.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478387/original/060178300_1768900220-23d841c0-73a5-491c-b90d-a2c68d4c7d5d.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478298/original/046713600_1768897803-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_15.28.12.jpeg)

