
Bola.net - Jose Mourinho menyebut bahwa meski Eden Hazard sempat bertindak tak profesional ketika berada di bawah asuhannya, pemain asal Belgia itu kini ia anggap sudah banyak belajar dari kesalahannya.
Musim ini, Hazard sempat terlambat menghadiri latihan di markas Chelsea di Cobham, hingga akhirnya ia tak terlibat di partai Liga Champions melawan Schalke. Namun semenjak saat itu Hazard kerap jadi bagian penting dari skuat The Special One. Kali terakhir, ia bahkan mencetak hat-trick ke gawang Newcastle, Sabtu (08/02) di Stamford Bridge.
"Ia mengerti bahwa ia melakukan kesalahan, kesalahan yang begitu naif. Saya masih ingat betul bahwa di laga tersebut (versus Schalke) ia berada di ruang ganti bersama tim, meski ia tidak dipilih. Ia menerimanya dengan segera," tutur Mou pada The Mirror.
"Itu adalah satu episode, episode terpisah dari karirnya. Karena pada kenyataannya, semenjak awal musim ia sudah menyadari apa itu profesionalisme, terutama yang saya minta dari semua pemain. Ia terus berusaha keras untuk menjadi yang terbaik," pungkasnya. [initial]
(mir/rer)
Musim ini, Hazard sempat terlambat menghadiri latihan di markas Chelsea di Cobham, hingga akhirnya ia tak terlibat di partai Liga Champions melawan Schalke. Namun semenjak saat itu Hazard kerap jadi bagian penting dari skuat The Special One. Kali terakhir, ia bahkan mencetak hat-trick ke gawang Newcastle, Sabtu (08/02) di Stamford Bridge.
"Ia mengerti bahwa ia melakukan kesalahan, kesalahan yang begitu naif. Saya masih ingat betul bahwa di laga tersebut (versus Schalke) ia berada di ruang ganti bersama tim, meski ia tidak dipilih. Ia menerimanya dengan segera," tutur Mou pada The Mirror.
"Itu adalah satu episode, episode terpisah dari karirnya. Karena pada kenyataannya, semenjak awal musim ia sudah menyadari apa itu profesionalisme, terutama yang saya minta dari semua pemain. Ia terus berusaha keras untuk menjadi yang terbaik," pungkasnya. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 21 Januari 2026 11:28Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
-
Liga Inggris 21 Januari 2026 09:15Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
-
Liga Champions 21 Januari 2026 08:57Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
LATEST UPDATE
-
Lain Lain 21 Januari 2026 11:58 -
Liga Champions 21 Januari 2026 11:44 -
Tim Nasional 21 Januari 2026 11:40 -
Liga Champions 21 Januari 2026 11:36 -
Liga Champions 21 Januari 2026 11:34 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 11:28
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479236/original/068802400_1768971895-WhatsApp_Image_2026-01-21_at_11.50.44.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/thumbnails/5479211/original/030628600_1768971055-inggris-dukung-rencana-prabowo-membangun-1-a52a3a.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479210/original/048749100_1768970947-135047.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/3276071/original/013936200_1603437779-word-stop-with-child-s-hand-dark-wall.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4081368/original/035536900_1657165361-Gaya_David_Beckham_saat_Nonton_Tenis_Wimbledon_2022-AP-1.jpg)

