
Bola.net - - Pelatih Manchester United, Jose Mourinho memberi petunjuk bahwa timnya tidak akan berbelanja di bursa transfer musim dingin nanti. Mourinho menyebut ia lebih suka berbelanja di bursa transfer musim panas karena pilihan pemain yang lebih banyak.
Manchester United sendiri bisa dikatakan tampil apik di paruh pertama EPL musim ini. Tim besutan Jose Mourinho itu saat ini berstatus sebagai runner up sementara klasemen EPL dengan raihan 38 poin.
Penampilan apik Manchester United itu bisa dikatakan sia-sia. Pasalnya mereka berjarak 11 poin dari tetangga mereka, Manchester City di puncak klasemen sehingga banyak pihak menyarankan Mourinho untuk memperkuat timnya di Bulan Januari.
Manchester United
Namun pendapat tersebut ditolak mentah-mentah oleh manajer asal Portugal tersebut. "Saya tidak suka membeli pemain di Bulan Januari," ujar Mourinho kepada Soccerway.
"Namun jika anda harus membeli pemain, maka jika anda bisa membeli pemain itu di bulan Juni atau Juli atau beberapa bulan sebelumnya maka semuanya akan sempurna." tutup mantan pelatih Real Madrid tersebut.
United sendiri akan berjuang untuk memangkas jarak mereka dengan sang pemuncak klasemen dengan menantang West Bromwich Albion pada hari Minggu malam nanti.
Baca Juga:
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 14:31Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
-
Liga Champions 21 Januari 2026 14:05 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 11:28Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
-
Liga Spanyol 21 Januari 2026 11:07Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 15:56 -
Liga Champions 21 Januari 2026 15:08 -
Liga Spanyol 21 Januari 2026 15:01 -
Liga Italia 21 Januari 2026 14:50 -
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026 14:31 -
Liga Champions 21 Januari 2026 14:31
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479667/original/059620500_1768984877-Ketua_Ombudsman_Mokhammad_Najih_datangi_TPI_Bandara_Internasional_Soekarno-Hatta.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478835/original/044635200_1768940644-AP26020672864933.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479649/original/085573600_1768984336-Satwa_lindung_yang_berusaha_diselundupkan_ke_luar_negeri.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5387930/original/026756900_1761107563-viktor_gyokeres_selebrasi_arsenal_atletico_madrid_ap_alastair_grant.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479631/original/069828100_1768983063-IMG-20260121-WA0004.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5272316/original/024386100_1751539843-20250703-Kenaikan_tarif_Ojol-ANG_2.jpg)

