
Bola.net - Bos Chelsea, Jose Mourinho, meminta fans untuk berhenti menghina Steven Gerrard, menjelang pertemuan dengan Liverpool di semifinal Piala Liga tengah pekan ini.
Mourinho rupanya tidak senang dengan chant mengenai terpelesetnya Gerrard di Anfield, April lalu, yang membuat Demba Ba bisa mencetak gol untuk membantu Chelsea menang 2-0 dan membuat The Reds kehilangan kans jadi juara liga musim lalu.
"Gerrard merupakan pemain yang amat bersejarah untuk Liverpool dan Premier League, lawan yang saya kagumi dan hormati," tutur Mourinho pada reporter.
"Fans kami punya lagu tentang dirinya, yang saya tidak suka. Saya sama sekali tidak suka. Mungkin beberapa kali hal tersebut menyenangkan, namun selanjutnya, terutama dengan pemain yang pantas dihormati seperti dirinya, saya pikir kami tak butuh itu. Kami punya banyak lagu dan kami tak butuh yang seperti itu," pungkasnya. [initial]
(tfa/rer)
Mourinho rupanya tidak senang dengan chant mengenai terpelesetnya Gerrard di Anfield, April lalu, yang membuat Demba Ba bisa mencetak gol untuk membantu Chelsea menang 2-0 dan membuat The Reds kehilangan kans jadi juara liga musim lalu.
"Gerrard merupakan pemain yang amat bersejarah untuk Liverpool dan Premier League, lawan yang saya kagumi dan hormati," tutur Mourinho pada reporter.
"Fans kami punya lagu tentang dirinya, yang saya tidak suka. Saya sama sekali tidak suka. Mungkin beberapa kali hal tersebut menyenangkan, namun selanjutnya, terutama dengan pemain yang pantas dihormati seperti dirinya, saya pikir kami tak butuh itu. Kami punya banyak lagu dan kami tak butuh yang seperti itu," pungkasnya. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 22 Oktober 2025 12:29
Keran Gol Viktor Gyokeres Terbuka Lagi, Mikel Arteta: Syukurlah!
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 08:57
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 21-23 Oktober 2025
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 23:11
LATEST UPDATE
-
Bola Indonesia 22 Oktober 2025 14:04
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 14:02
-
Liga Italia 22 Oktober 2025 14:01
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 13:51
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 13:34
-
Liga Italia 22 Oktober 2025 13:24
MOST VIEWED
- Faktor X di Balik Kemenangan MU: Ternyata Aksi Suporter Liverpool Juga Berpengaruh!
- Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 18-21 Oktober 2025
- Kemenangan Manis: Rapor Pemain MU saat Tundukkan Liverpool di Anfield
- Link Live Streaming & Jadwal Pertandingan Liverpool vs Manchester United di Liga Inggris, Hari Minggu 19 Oktober 2025
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...