
Bola.net - Pelatih Chelsea, Jose Mourinho tampaknya tak ketinggalan memikirkan rencananya musim depan di tengah pesta juara mereka di Stamford Bridge.
Ya, Chelsea memang berpesta akhir pekan ini. Bukan hanya karena mereka meraih kemenangan atas Sunderland, namun juga karena laga ini menjadi ajang penyerahan trofi Premier League kepada mereka.
Sementara fans dan para pemain berpesta, Mourinho justru sudah mulai berpikir tentang musim depan. Menurutnya, timnya harus lebih baik lagi musim depan bila ingin mempertahankan gelar.
"Saya tahu bahwa saingan kami tak akan terima gelar ini jatuh ke Chelsea dan mereka akan berjuang dengan ada tiga atau empat tim yang bersaing dengan kami. Dan kami harus lebih baik, saya, para pemain dan skuat kami harus lebih baik," tegasnya.[initial]
(ins/dzi)
Ya, Chelsea memang berpesta akhir pekan ini. Bukan hanya karena mereka meraih kemenangan atas Sunderland, namun juga karena laga ini menjadi ajang penyerahan trofi Premier League kepada mereka.
Sementara fans dan para pemain berpesta, Mourinho justru sudah mulai berpikir tentang musim depan. Menurutnya, timnya harus lebih baik lagi musim depan bila ingin mempertahankan gelar.
"Saya tahu bahwa saingan kami tak akan terima gelar ini jatuh ke Chelsea dan mereka akan berjuang dengan ada tiga atau empat tim yang bersaing dengan kami. Dan kami harus lebih baik, saya, para pemain dan skuat kami harus lebih baik," tegasnya.[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 04:25
-
Liga Inggris 22 Oktober 2025 22:31
Senne Lammens, Kiper Baru yang Kini Tak Tergantikan di Manchester United
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 22:04
Erling Haaland Lampaui Rekor Cristiano Ronaldo, Cetak Gol 12 Laga Beruntun!
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 05:00
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 04:38
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 04:25
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 04:22
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 04:19
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 04:12
MOST VIEWED
- Faktor X di Balik Kemenangan MU: Ternyata Aksi Suporter Liverpool Juga Berpengaruh!
- Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 18-21 Oktober 2025
- Kemenangan Manis: Rapor Pemain MU saat Tundukkan Liverpool di Anfield
- Link Live Streaming & Jadwal Pertandingan Liverpool vs Manchester United di Liga Inggris, Hari Minggu 19 Oktober 2025
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...