
Chelsea memang tengah berada di periode negatif setelah kalah sembilan kali dari 16 laga dan terpuruk di posisi 16 dan hanya berselisih satu poin dari zona degradasi.
Mourinho sendiri secara terbuka mengkritik para pemainnya usai timnya dikalahkan Leicester City 1-2 akhir pekan lalu. Saat itu Mourinho juga menyebut bahwa ia merasa telah dikhianati oleh pemainnya.
"Saya menduga bahwa ia mungkin telah kehilangan para pemainnya setelah hari Senin. Dia telah mencoba segalanya, meninggalkan pemain di bangku cadangan, mengubah metode latihan, mengubah gaya dan taktik," ujarnya seperti dilansir Goal International.
"Pergerakan terakhir adalah untuk mengkritik pemainnya dan dia akan tahu bahwa itu adalah pertaruhan besar. Dia akan berharap mereka 'menyerah' setelah mendapatkan kritik, tapi mungkin itu justru bergerak ke arah lain," tambahnya.
Dan Walker mengungkapkan keyakinannya bahwa keputusan klub untuk mengakhiri kerjasama dengan Mourinho datang setelah kritik dari sang pelatih kepada para pemainnya itu. Menurutnya, para pemain yang 'memaksa' klub untuk mencapai kesepakatan berpisah dengan Mourinho.
"Ada beberapa kepribadian besar dalam ruang ganti dan beberapa dari mereka mungkin tak suka perkataan Mourinho usai kalah di Leicester dan menyuarakan protes ke petinggi klub dan itu mungkin yang menjadi penentu nasib Mourinho," tandasnya.[initial]
Advertisement
Berita Terkait
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 02:33 -
Liga Champions 21 Januari 2026 02:13 -
Liga Champions 21 Januari 2026 00:58 -
Liga Champions 21 Januari 2026 00:36 -
Liga Champions 21 Januari 2026 00:22 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:19
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5317774/original/014808500_1755405615-IMG-20250817-WA0095.jpg)

