
Bola.net - Jose Mourinho menegaskan ia tidak berencana untuk merekrut pemain baru hingga Piala Dunia usai digelar.
Manajer asal Portugal tersebut sudah mulai membangun timnya untuk musim depan usai kapten John Terry mendapat perpanjangan kontrak selama satu musim. Namun hal sebaliknya dialami oleh Ashley Cole, yang mungkin akan dipaksa hengkang di musim panas ini.
Selain itu, Mourinho sudah pasti akan mencari satu striker anyar untuk memberikan solusi bagi tumpulnya lini depan The Blues.
"Saya pikir orang-orang harus menunggu hingga Piala Dunia, menunggu reaksi pertama dari tim terlebih dahulu, menunggu hingga ada sesuatu yang terjadi," tutur Mourinho pada Sky Sports News.
"Di Chelsea, kami tidak perlu menunggu hingga akhir musim dan melihat hasil yang dicapai untuk mengambil keputusan mengenai apa yang kami butuh dan tidak kami butuhkan. Semuanya dilakukan sepanjang musim. Kami tahu persis apa yang kami mau dan saya pikir kami tidak perlu terlalu bekerja keras di musim panas nanti," pungkasnya.
Salah satu pemain yang paling santer dikabarkan akan pindah ke Chelsea musim depan adalah striker Atletico Madrid, Diego Costa. [initial]
(sky/rer)
Manajer asal Portugal tersebut sudah mulai membangun timnya untuk musim depan usai kapten John Terry mendapat perpanjangan kontrak selama satu musim. Namun hal sebaliknya dialami oleh Ashley Cole, yang mungkin akan dipaksa hengkang di musim panas ini.
Selain itu, Mourinho sudah pasti akan mencari satu striker anyar untuk memberikan solusi bagi tumpulnya lini depan The Blues.
"Saya pikir orang-orang harus menunggu hingga Piala Dunia, menunggu reaksi pertama dari tim terlebih dahulu, menunggu hingga ada sesuatu yang terjadi," tutur Mourinho pada Sky Sports News.
"Di Chelsea, kami tidak perlu menunggu hingga akhir musim dan melihat hasil yang dicapai untuk mengambil keputusan mengenai apa yang kami butuh dan tidak kami butuhkan. Semuanya dilakukan sepanjang musim. Kami tahu persis apa yang kami mau dan saya pikir kami tidak perlu terlalu bekerja keras di musim panas nanti," pungkasnya.
Salah satu pemain yang paling santer dikabarkan akan pindah ke Chelsea musim depan adalah striker Atletico Madrid, Diego Costa. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 05:51 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 05:30 -
Liga Champions 21 Januari 2026 05:29 -
Liga Champions 21 Januari 2026 05:27 -
Liga Champions 21 Januari 2026 05:19 -
Liga Champions 21 Januari 2026 05:17
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478848/original/072098400_1768948523-IMG_5436.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478781/original/040950500_1768923114-11.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478819/original/069986000_1768929823-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_22.57.56.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)

