
Bola.net - - Manchester United tidak akan melakukan belanja besar di musim panas nanti, namun bisa mendatangkan hingga empat pemain baru, menurut manajer Jose Mourinho.
Usai memecahkan rekor transfer dunia dengan mendatangkan lagi Paul Pogba sebelum musim ini dimulai, manajer Portugal percaya bahwa skuatnya ada dalam bentuk yang lebih baik sekarang.
"Semuanya seimbang dan saya kira kami tidak akan melakukan banyak aktivitas di musim panas," jelasnya di Goal International.
Sejak berakhirnya era Sir Alex Ferguson, United sering sekali merombak skuat mereka untuk menemukan ritme yang pas di bawah manajer baru.
Belum lama, direktur Ed Woodward mengatakan bahwa timnya mungkin tidak akan lagi melakukan perombakan di musim panas, dan Mourinho setuju dengan sentimen tersebut.
Ed Woodward
"Dia sangat benar. Tentu kita berbicara mengenai apa yang berikutnya terjadi dan kami tahu kami punya skuat yang, seperti skuat lain, membutuhkan perubahan," lanjutnya.
"Namun kami tahu bahwa skuat kami punya potensi, usia yang tepat. Kami memilih untuk mendatangkan hanya dua, tiga, atau empat pemain, namun yang bagus. Pemain yang tahu sepakbola seperti apa yang kami mainkan. Kami tidak ingin menjual enam atau tujuh dan membeli enam atau tujuh pemain anyar. Kami akan lebih kalem di bursa nanti. Ada pemain yang datang dan pergi, namun itu akan lebih natural dari sebelumnya."
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 16:59Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
-
Liga Champions 21 Januari 2026 14:31Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
-
Liga Champions 21 Januari 2026 14:05 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 11:28Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 20:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 20:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 20:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 20:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 20:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 20:00
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/4958949/original/054567300_1727919991-IMG-20241002-WA0132.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479957/original/032059100_1768999415-1000018668.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5476549/original/066831900_1768790747-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479924/original/058776200_1768996184-black_box_pesawat_ATR_42-500_berhasil_ditemukan.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479400/original/088382900_1768977432-IMG_6942.jpg)

