
Bola.net - Sebelum diitinggal oleh Sir Alex Ferguson, Manchester United dikenal akan dua senjata andalan mereka. Pertama, kemampuan untuk mencetak gol di menit-menit akhir, atau kerap disebut sebagai Fergie Time.
Kedua, serangan balik cepat yang dipimpin oleh winger handal seperti Ryan Giggs, Andrei Kanchelskis, Cristiano Ronaldo, dan Wayne Rooney, hingga Nani.
Namun musim ini, yang mengawali era baru bersama David Moyes, semua ciri khas United itu seolah hilang tak berbekas. Menurut catatan statisik dari HITC Sport, United adalah satu di antara lima tim yang tidak pernah mencetak gol dari situasi fastbreak musim ini.
Liverpool ada di peringkat pertama dengan 5 gol, disusul oleh Manchester City dengan 3 gol.

Selain itu, total Manchester United hanya melakukan empat kali percobaan serangan balik dari 24 pertandingan yang sudah digelar. Mereka hanya lebih baik dari tim medioker seperti West Brom, Swansea, Cardiff, Hull, dan Stoke City. Uniknya lagi lima tim tersebut sudah pernah menyulitkan MU di musim ini.
Swansea, WBA, dan Stoke sukses mengalahkan tim setan merah musim ini. Sedangkan Cardiff dan Hull pernah membuat Rooney dkk frustrasi dengan hasil imbang.
Bagaimana menurut Bolaneters? Apakah Moyes membuat kelas United jadi medioker musim ini? [initial]
(hitc/rer)
Kedua, serangan balik cepat yang dipimpin oleh winger handal seperti Ryan Giggs, Andrei Kanchelskis, Cristiano Ronaldo, dan Wayne Rooney, hingga Nani.
Namun musim ini, yang mengawali era baru bersama David Moyes, semua ciri khas United itu seolah hilang tak berbekas. Menurut catatan statisik dari HITC Sport, United adalah satu di antara lima tim yang tidak pernah mencetak gol dari situasi fastbreak musim ini.
Liverpool ada di peringkat pertama dengan 5 gol, disusul oleh Manchester City dengan 3 gol.

Selain itu, total Manchester United hanya melakukan empat kali percobaan serangan balik dari 24 pertandingan yang sudah digelar. Mereka hanya lebih baik dari tim medioker seperti West Brom, Swansea, Cardiff, Hull, dan Stoke City. Uniknya lagi lima tim tersebut sudah pernah menyulitkan MU di musim ini.
Swansea, WBA, dan Stoke sukses mengalahkan tim setan merah musim ini. Sedangkan Cardiff dan Hull pernah membuat Rooney dkk frustrasi dengan hasil imbang.
Bagaimana menurut Bolaneters? Apakah Moyes membuat kelas United jadi medioker musim ini? [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 21 Januari 2026 11:28Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
-
Liga Inggris 21 Januari 2026 09:15Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 21 Januari 2026 21:18 -
Liga Champions 21 Januari 2026 21:07 -
Tim Nasional 21 Januari 2026 20:56 -
Voli 21 Januari 2026 20:45 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 20:38 -
Liga Champions 21 Januari 2026 20:00
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479997/original/027162300_1769003247-WhatsApp_Image_2026-01-21_at_20.19.54.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479983/original/030014600_1769002457-Ratusan_Kontainer_Limbah_B3_Menumpuk_di_Batam.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479971/original/038425800_1769001303-137248.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4958949/original/054567300_1727919991-IMG-20241002-WA0132.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479957/original/032059100_1768999415-1000018668.jpg)

