
Bola.net - Pemecatan yang dialami oleh David Moyes disebut Gary Neville merupakan akibat dari kesalahan yang dilakukan oleh para pemain Manchester United.
Skuat setan merah ia anggap tak tampil maksimal, hingga akhirnya mengakibatkan sang manajer dilengserkan dari jabatannya setelah 11 bulan menangani kubu Old Trafford.
"Para pemain harus mengambil tanggung jawab yang amat besar. Merekalah yang ada di atas lapangan. Mereka harus bertanggung jawab, namun di dalam sepakbola anda tidak bisa memecat 24 pemain," tutur Neville menurut laporan Daily Star.
"(Ketika saya bermain-red) saya tidak pernah berpikir 'bos, anda yang mengakibatkan kami kalah'. Ini semua tentang pemain. Mereka mencintai klub ini. Mereka ingin bermain dengan baik, namun mereka sudah kehilangan rasa percaya diri dan keyakinan, dan hal tersebut berakibat buruk pada Moyes," pungkasnya.
United kini berada di peringkat tujuh klasemen sementara. [initial]
(dst/rer)
Skuat setan merah ia anggap tak tampil maksimal, hingga akhirnya mengakibatkan sang manajer dilengserkan dari jabatannya setelah 11 bulan menangani kubu Old Trafford.
"Para pemain harus mengambil tanggung jawab yang amat besar. Merekalah yang ada di atas lapangan. Mereka harus bertanggung jawab, namun di dalam sepakbola anda tidak bisa memecat 24 pemain," tutur Neville menurut laporan Daily Star.
"(Ketika saya bermain-red) saya tidak pernah berpikir 'bos, anda yang mengakibatkan kami kalah'. Ini semua tentang pemain. Mereka mencintai klub ini. Mereka ingin bermain dengan baik, namun mereka sudah kehilangan rasa percaya diri dan keyakinan, dan hal tersebut berakibat buruk pada Moyes," pungkasnya.
United kini berada di peringkat tujuh klasemen sementara. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 22 Oktober 2025 22:31
Senne Lammens, Kiper Baru yang Kini Tak Tergantikan di Manchester United
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 22:04
Erling Haaland Lampaui Rekor Cristiano Ronaldo, Cetak Gol 12 Laga Beruntun!
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 21:08
-
Liga Inggris 22 Oktober 2025 15:28
Harry Maguire Siap Berkorban Banyak Demi Bertahan di Manchester United
-
Liga Spanyol 22 Oktober 2025 12:29
Keran Gol Viktor Gyokeres Terbuka Lagi, Mikel Arteta: Syukurlah!
LATEST UPDATE
-
Bola Indonesia 22 Oktober 2025 23:27
-
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025 23:10
-
Liga Spanyol 22 Oktober 2025 23:08
-
Bola Indonesia 22 Oktober 2025 22:58
-
Asia 22 Oktober 2025 22:57
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 22:48
MOST VIEWED
- Faktor X di Balik Kemenangan MU: Ternyata Aksi Suporter Liverpool Juga Berpengaruh!
- Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 18-21 Oktober 2025
- Kemenangan Manis: Rapor Pemain MU saat Tundukkan Liverpool di Anfield
- Link Live Streaming & Jadwal Pertandingan Liverpool vs Manchester United di Liga Inggris, Hari Minggu 19 Oktober 2025
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...