
Bola.net - Manajer Manchester United, David Moyes, menegaskan jika perpanjangan kontrak winger veterannya, Ryan Giggs, hanya akan dibahas ketika musim berakhir.
Giggs saat ini sejatinya telah bergabung dengan staf pelatih di bawah Moyes, namun keinginannya untuk terus bermain tentu tak bisa dihalangi. Sayangnya, hal tersebut agaknya tak membuat pihak klub segera menawari kontrak baru.
Dengan usia yang baru saja 40 tahun, kualitas winger asal Wales tersebut jelas tak sebanding dengan kemampuannya saat muda. Pendapat serupa diutarakan Moyes, meski tak membantah jika Giggs merupakan salah satu legenda hidup di persepakbolaan Inggris.
"Ketika anda sampai di usianya, segala keputusan mengenai masa depan akan ditinggalkan sampai akhir musim. Jangan lupa, ia sudah berada di staf pelatih. Tetapi jika ia ingin berlanjut hingga musim depan, maka saya akan lebih bahagia," ujar Moyes.
"Giggs tak diragukan lagi memimpin semua daftar legenda Premier League, untuk seluruh alasan. Karena keawetannya, memainkan sepanjang karier bersama United, jumlah pertandingan yang dimainkannya dan fakta bahwa ia membuktikan banyak kenangan luar biasa di setiap musimnya." [initial]
(gl/atg)
Giggs saat ini sejatinya telah bergabung dengan staf pelatih di bawah Moyes, namun keinginannya untuk terus bermain tentu tak bisa dihalangi. Sayangnya, hal tersebut agaknya tak membuat pihak klub segera menawari kontrak baru.
Dengan usia yang baru saja 40 tahun, kualitas winger asal Wales tersebut jelas tak sebanding dengan kemampuannya saat muda. Pendapat serupa diutarakan Moyes, meski tak membantah jika Giggs merupakan salah satu legenda hidup di persepakbolaan Inggris.
"Ketika anda sampai di usianya, segala keputusan mengenai masa depan akan ditinggalkan sampai akhir musim. Jangan lupa, ia sudah berada di staf pelatih. Tetapi jika ia ingin berlanjut hingga musim depan, maka saya akan lebih bahagia," ujar Moyes.
"Giggs tak diragukan lagi memimpin semua daftar legenda Premier League, untuk seluruh alasan. Karena keawetannya, memainkan sepanjang karier bersama United, jumlah pertandingan yang dimainkannya dan fakta bahwa ia membuktikan banyak kenangan luar biasa di setiap musimnya." [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 22 Oktober 2025 22:31
Senne Lammens, Kiper Baru yang Kini Tak Tergantikan di Manchester United
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 22:04
Erling Haaland Lampaui Rekor Cristiano Ronaldo, Cetak Gol 12 Laga Beruntun!
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 21:08
-
Liga Inggris 22 Oktober 2025 15:28
Harry Maguire Siap Berkorban Banyak Demi Bertahan di Manchester United
LATEST UPDATE
-
Olahraga Lain-Lain 23 Oktober 2025 11:57
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 11:54
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 11:53
-
Bulu Tangkis 23 Oktober 2025 11:44
-
Olahraga Lain-Lain 23 Oktober 2025 11:39
-
Liga Eropa UEFA 23 Oktober 2025 11:39
MOST VIEWED
- Faktor X di Balik Kemenangan MU: Ternyata Aksi Suporter Liverpool Juga Berpengaruh!
- MU Jadi Raja Long Ball Premier League, Taktik Baru Ruben Amorim Mulai Membuahkan Hasil
- Kemenangan Manis: Rapor Pemain MU saat Tundukkan Liverpool di Anfield
- Kok Bisa Harry Maguire Sebut Kemenangan Manchester United Atas Liverpool jadi Hal Memalukan, Apa yang Salah?
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...