
Bola.net - Manajer Manchester United, David Moyes, merasa percaya diri seluruh rencana transfer klubnya bakal berjalan dengan lancar di musim panas mendatang.
Pria asal Skotlandia itu rupanya sudah belajar banyak dari pengalaman di masa lalu. Pada bursa transfer musim panas sebelumnya, United gagal mendapatkan hampir 90% target buruan mereka hingga akhirnya hanya berhasil mengamankan tanda tangan Marouane Fellaini menjelang musim dimulai.
"Saya harus katakan bahwa rencana saya sejauh ini berjalan dengan baik dan sejalan dengan ide serta apa yang saya pikirkan untuk bersiap menjalani musim depan," tutur Moyes menurut laporan Manchester Evening News.
"Mungkin kita harus menunggu hingga akhir musim untuk menunggu sesuatu terjadi, namun kami akan melakukan satu atau dua perubahan. Kami selalu dihubungkan dengan pemain setiap saya melihat satu laga. Saya tidak akan merekrut tiga atau empat pemain dari satu laga, namun kami akan melakukan yang terbaik setiap ada kesempatan," pungkasnya.
Eliaquim Mangala, William Carvalho, dan Toni Kroos adalah beberapa nama yang belakangan in amat gencar dihubungkan dengan kubu Old Trafford. [initial]
(men/rer)
Pria asal Skotlandia itu rupanya sudah belajar banyak dari pengalaman di masa lalu. Pada bursa transfer musim panas sebelumnya, United gagal mendapatkan hampir 90% target buruan mereka hingga akhirnya hanya berhasil mengamankan tanda tangan Marouane Fellaini menjelang musim dimulai.
"Saya harus katakan bahwa rencana saya sejauh ini berjalan dengan baik dan sejalan dengan ide serta apa yang saya pikirkan untuk bersiap menjalani musim depan," tutur Moyes menurut laporan Manchester Evening News.
"Mungkin kita harus menunggu hingga akhir musim untuk menunggu sesuatu terjadi, namun kami akan melakukan satu atau dua perubahan. Kami selalu dihubungkan dengan pemain setiap saya melihat satu laga. Saya tidak akan merekrut tiga atau empat pemain dari satu laga, namun kami akan melakukan yang terbaik setiap ada kesempatan," pungkasnya.
Eliaquim Mangala, William Carvalho, dan Toni Kroos adalah beberapa nama yang belakangan in amat gencar dihubungkan dengan kubu Old Trafford. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 23:59
-
Liga Spanyol 21 Oktober 2025 22:43
Xabi Alonso Ungkap Peluang Manchester United Gaet Endrick di Januari
-
Liga Inggris 21 Oktober 2025 21:25
LATEST UPDATE
-
Liga Spanyol 22 Oktober 2025 06:47
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 06:06
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 05:59
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 05:51
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 05:45
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 05:42
MOST VIEWED
- Faktor X di Balik Kemenangan MU: Ternyata Aksi Suporter Liverpool Juga Berpengaruh!
- Kontroversi Liverpool vs MU: Mengapa Gol Bryan Mbeumo Tetap Disahkan Meski Alexis Mac Allister Cedera Kepala?
- Kemenangan Manis: Rapor Pemain MU saat Tundukkan Liverpool di Anfield
- Link Live Streaming & Jadwal Pertandingan Liverpool vs Manchester United di Liga Inggris, Hari Minggu 19 Oktober 2025
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...