
Bola.net - Pergerakan minimum Manchester United di bursa transfer kali ini telah mengundang kekhawatiran para fans. Sejauh ini baru fullback muda Guillermo Varela yang berhasil dibujuk untuk pindah ke Old Trafford.
Sejumlah nama besar, terutama di posisi gelandang tengah, silih berganti gagal didatangkan mulai dari Thiago Alcantara, Kevin Strootman, Claudio Marchisio, sampai yang terbaru Cesc Fabregas.
Mengetahui hal ini, manajer David Moyes mencoba mendinginkan suasana dan menyatakan bahwa direksi United akan bekerja sekeras mungkin untuk mendatangkan amunisi tambahan sebelum deadline bursa transfer.
"Kami terlibat dalam operasi transfer beberapa pemain incaran, semuanya tengah kami usahakan," ungkap Moyes, seperti dilansir Daily Star.
"Apakah kami akan mendapatkan mereka sebelum jendela transfer ditutup? Saya harap demikian. Kami bekerja keras untuk mewujudkannya."
Meskipun demikian, manajer kelahiran Skotlandia tersebut menekankan bahwa tanpa pemain baru pun, kualitas The Red Devils telah cukup mumpuni untuk bersaing di Premier League.
"Sepengetahuan saya, kami memiliki komposisi pemain yang berhasil memenangkan Premier League musim lalu. Kami juga masih punya banyak pemain muda potensial. Lebih baik kami fokus terhadap pemain yang kami miliki untuk mengulang kembali prestasi musim lalu."
"Tak ada perubahan berarti dalam tim, semoga mereka mampu meneruskan trend positif di akhir musim lalu," ucap Moyes yakin. [initial]
Sejumlah nama besar, terutama di posisi gelandang tengah, silih berganti gagal didatangkan mulai dari Thiago Alcantara, Kevin Strootman, Claudio Marchisio, sampai yang terbaru Cesc Fabregas.
Mengetahui hal ini, manajer David Moyes mencoba mendinginkan suasana dan menyatakan bahwa direksi United akan bekerja sekeras mungkin untuk mendatangkan amunisi tambahan sebelum deadline bursa transfer.
"Kami terlibat dalam operasi transfer beberapa pemain incaran, semuanya tengah kami usahakan," ungkap Moyes, seperti dilansir Daily Star.
"Apakah kami akan mendapatkan mereka sebelum jendela transfer ditutup? Saya harap demikian. Kami bekerja keras untuk mewujudkannya."
Meskipun demikian, manajer kelahiran Skotlandia tersebut menekankan bahwa tanpa pemain baru pun, kualitas The Red Devils telah cukup mumpuni untuk bersaing di Premier League.
"Sepengetahuan saya, kami memiliki komposisi pemain yang berhasil memenangkan Premier League musim lalu. Kami juga masih punya banyak pemain muda potensial. Lebih baik kami fokus terhadap pemain yang kami miliki untuk mengulang kembali prestasi musim lalu."
"Tak ada perubahan berarti dalam tim, semoga mereka mampu meneruskan trend positif di akhir musim lalu," ucap Moyes yakin. [initial]
(tds/mri)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 21 Oktober 2025 22:43
Xabi Alonso Ungkap Peluang Manchester United Gaet Endrick di Januari
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 22 Oktober 2025 15:28
-
Bola Indonesia 22 Oktober 2025 15:10
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 15:03
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 14:37
-
Bola Indonesia 22 Oktober 2025 14:04
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 14:02
MOST VIEWED
- Faktor X di Balik Kemenangan MU: Ternyata Aksi Suporter Liverpool Juga Berpengaruh!
- Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 18-21 Oktober 2025
- Kemenangan Manis: Rapor Pemain MU saat Tundukkan Liverpool di Anfield
- Link Live Streaming & Jadwal Pertandingan Liverpool vs Manchester United di Liga Inggris, Hari Minggu 19 Oktober 2025
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...