
Bola.net - - Pelatih West Ham, David Moyes mengatakan bahwa para pemainnya layak mendapatkan pujian besar atas kinerja mereka saat menahan imbang Arsenal.
Setelah sukses membuat kejutan dengan mengalahkan Chelsea 1-0 akhir pekan lalu, The Hammers kembali sukses mencuri poin dari tim papan atas. Kali ini Arsenal yang harus puas hanya meraih satu poin saat tandang ke London Stadium.
Usai pertandingan, Moyes pun tak kuasa menahan pujian atas performa anak asuhnya. Angelo Ogbonna bersama Winston Reid dan Aaron Cresswell tampil kokoh di belakang, Mark Noble dan Pedro Obiang jadi mesin tim, sementara Marko Arnautovic dan Michail Antonio bekerja keras dalam serangan. Ditambah penampilan solid dari kiper Adrian.
"Ini adalah pertandingan lain yang benar-benar sulit dan kami tahu periode ini akan berjalan sulit, tapi saya harus memberi para pemain kredit karena kami bertahan dengan benar-benar baik, kami lebih sulit dilawan," ujarnya.
"Terkadang, ketika anda melakukan itu, anda mendapatkan kans yang langka untuk memenangkan pertandingan, dan seperti yang anda lihat, itu hampir terjadi saat tembakan Chicharito membentur mistar di menit akhir pertandingan," sambungnya.
"Ini akan bisa menjadi serakah tapi bila anda melihat cara para pemain bekerja dalam beberapa pekan terakhir, dan apa yang kami tuntut pada mereka, anda akan tahu bahwa kinerja ini layak. Semua kredit untuk pemain karena mereka benar-benar bersatu," tandasnya.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 12:17Inter Babak Belur di Kandang, Arsenal Terlalu Kejam di Depan Gawang
-
Liga Champions 21 Januari 2026 11:36 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 11:28Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
-
Liga Champions 21 Januari 2026 10:24
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 15:56 -
Liga Champions 21 Januari 2026 15:08 -
Liga Spanyol 21 Januari 2026 15:01 -
Liga Italia 21 Januari 2026 14:50 -
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026 14:31 -
Liga Champions 21 Januari 2026 14:31
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479667/original/059620500_1768984877-Ketua_Ombudsman_Mokhammad_Najih_datangi_TPI_Bandara_Internasional_Soekarno-Hatta.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478835/original/044635200_1768940644-AP26020672864933.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479649/original/085573600_1768984336-Satwa_lindung_yang_berusaha_diselundupkan_ke_luar_negeri.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5387930/original/026756900_1761107563-viktor_gyokeres_selebrasi_arsenal_atletico_madrid_ap_alastair_grant.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479631/original/069828100_1768983063-IMG-20260121-WA0004.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5272316/original/024386100_1751539843-20250703-Kenaikan_tarif_Ojol-ANG_2.jpg)

