
Pemain Brasil belakangan gagal menembus tim inti di juara Prancis, lantaran ia masih kalah bersaing dengan David Luiz dan Thiago Silva.
Ia sebelumnya sempat dikaitkan dengan beberapa klub di musim panas, termasuk Arsenal, Manchester United, dan Chelsea.
Dan menurut Telefoot, United masih terus mengadakan komunikasi dengan pihak pemain Brasil untuk menggelar pembicaraan mengenai kemungkinan pindah di musim panas. Selain itu, laporan yang sama juga mengatakan bahwa sang pemain siap mengajukan transfer request, guna memaksakan kepindahannya, jika ia tidak mendapat jaminan dari manajer Laurent Blanc.
Bulan lalu, agen pemain berusia 22 tahun mengungkap bahwa Marquinhos tengah dihubungi beberapa klub untuk membicarakan rencana transfer di musim panas.
Dan sepertinya, salah satu klub yang paling serius untuk mendapatkan mantan palang pintu AS Roma adalah Manchester United. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 21 Oktober 2025 22:43
Xabi Alonso Ungkap Peluang Manchester United Gaet Endrick di Januari
-
Liga Inggris 21 Oktober 2025 21:25
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 23:59
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 23:12
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 23:11
-
Liga Inggris 21 Oktober 2025 23:02
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 22:50
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 22:47
MOST VIEWED
- Faktor X di Balik Kemenangan MU: Ternyata Aksi Suporter Liverpool Juga Berpengaruh!
- Kontroversi Liverpool vs MU: Mengapa Gol Bryan Mbeumo Tetap Disahkan Meski Alexis Mac Allister Cedera Kepala?
- Kemenangan Manis: Rapor Pemain MU saat Tundukkan Liverpool di Anfield
- Link Live Streaming & Jadwal Pertandingan Liverpool vs Manchester United di Liga Inggris, Hari Minggu 19 Oktober 2025
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...