
Bola.net - - Bek , Nathan Ake, mengungkap bahwa ia akan berbicara dengan direktur teknik Michael Emenalo sebelum memutuskan apakah ia akan hengkang dari Stamford Bridge untuk kedua kalinya di musim panas.
Ake bergabung dengan Bournemouth sebagai pemain pinjaman di musim panas, dan sosok 22 tahun mencetak tiga gol dalam 10 penampilan di Premier League untuk The Cherries, sebelum akhirnya dipanggil kembali ke Chelsea.
Sang bek hanya sekali turun sebagi starter di liga usai kembali ke Chelsea, dan pemain Belanda mengaku ia amat ingin mendapat kesempatan main secara reguler.
Nathan Ake
"Hal terpenting untuk saya adalah bermain. Apakah itu di sini atau di tempat lain, saya tidak tahu. Saya harus melihat apa yang dipikirkan Michael," tutur Ake di Guardian.
"Ketika saya berusia 17, 18, 19, saya bahagia hanya dengan sekedar terlibat atau duduk di bangku cadangan. Namun saya pikir di usia saya sekarang, saya ingin bermain sedikit lebih sering."
"Saya juga tahu ini klub besar, jadi akan ada banyak pemain hebat dan tidak mudah masuk tim inti. Saya hanya ingin tahu apa yang akan terjadi dengan Michael atau manajer. Kami akan bicara dan melihat opsi terbaik."
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 21 Oktober 2025 12:43
Belum Cetak Gol untuk MU, Matheus Cunha Woles Aja: Tunggu Tanggal Mainnya!
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 21:15
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 20:58
-
Tim Nasional 21 Oktober 2025 20:50
-
Tim Nasional 21 Oktober 2025 20:04
-
Tim Nasional 21 Oktober 2025 19:59
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 19:57
MOST VIEWED
- Faktor X di Balik Kemenangan MU: Ternyata Aksi Suporter Liverpool Juga Berpengaruh!
- Kontroversi Liverpool vs MU: Mengapa Gol Bryan Mbeumo Tetap Disahkan Meski Alexis Mac Allister Cedera Kepala?
- Kemenangan Manis: Rapor Pemain MU saat Tundukkan Liverpool di Anfield
- Link Live Streaming & Jadwal Pertandingan Liverpool vs Manchester United di Liga Inggris, Hari Minggu 19 Oktober 2025
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...