
Bola.net - - Gary Neville memberikan pujian pada dampak yang dibuat oleh Zlatan Ibrahimovic di Manchester United.
Striker berusia 35 tahun bergabung dengan Setan Merah usai pergi dari PSG di musim panas. Dan ia membuktikan Jose Mourinho memang layak menampungnya di Old Trafford, dengan membuat 18 gol dari28 penampilan.
Neville mengatakan bahwa aksi impresif Ibra itu juga ikut membantu mengangkat moral tim di ruang ganti dan juga memancing rekan-rekannya mengeluarkan kemampuan terbaik.
"Kepribadian dan karakter Ibrahimovic memberikan dampak masif terhadap pemain yang ada di ruang ganti United. Anda bicara mengenai manajer yang punya pengaruh di ruang ganti, namun ketika mereka ada di luar lapangan, pengaruh Ibrahimovic amat besar," tutur Neville di Sky Sports.
"Sepertinya Liverpool harus bisa menghadapi karakternya juga di pertandingan akhir pekan nanti."
Manchester United tengah duduk di peringkat enam menjelang duel melawan Liverpool, dan terpisah 10 angka dari Chelsea.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 09:43Manchester United Incar Niko Kovac, Bagaimana Nasib Michael Carrick?
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 08:52Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 08:25
LATEST UPDATE
-
Liga Spanyol 20 Januari 2026 10:10 -
Liga Champions 20 Januari 2026 10:00 -
Otomotif 20 Januari 2026 09:56 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 09:51 -
Liga Champions 20 Januari 2026 09:50 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 09:43
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477579/original/019190600_1768874094-000_33XE89E.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477532/original/063564500_1768839718-2.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477583/original/075647800_1768874796-IMG_5918.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477549/original/015844900_1768861847-IMG-20260120-WA0007.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477572/original/086554700_1768872415-1001527539.png)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5435332/original/088670700_1765019529-IMG_20251206_174445.jpg)
