
Bola.net - - Mantan pemain Manchester United, Phil Neville mengatakan bahwa Paul Pogba telah panik saat melawan Liverpool dan itu membuatnya memberi hadiah penalti untuk James Milner.
Seperti diketahui, Pogba melakukan handball di kotak penalti saat tendangan sudut Liverpool pada menit ke-26. Akibatnya, The Reds mendapatkan penalti yang dieksekusi dengan baik oleh Milner.
Berbicara usai pertandingan tersebut, Neville menilai bahwa Pogba gagal menguasai dirinya dalam situasi tendangan penjuru. Dan itu terlihat dalam bagaimana dirinya berduel untuk menghalangi Dejan Lovren yang memiliki posisi bagus untuk menyundul bola.
"Saya tak yakin dia harus mengawasi Lovren. Saya melihat Lovren sebagai penyundul terbaik di tim Liverpool, tapi Mourinho mengatakan setelah laga bahwa United bukanlah tim terbesar," ujarnya.
"Dia menemukan dirinya dihalangi Klavan dan dia panik. Lihat saja reaksinya," sambungnya.
"Dia tak tahu di mana bola, dia tak tahu di mana orang yang dia jaga, dia panik, dia kehilangan yang dia jaga. Itu penalti yang jelas. Wasit Michael Oliver saya pikir luar biasa hari ini," tandasnya.
Bukan hanya Phil Neville yang memberikan kritik kepada Pogba. Legenda Inggris, Alan Shearer juga mengatakan bahwa Pogba memiliki banyak pekerjaan untuk memperbaiki dirinya dalam situasi tendangan sudut.
"Ini sangat sulit, terutama saat anda memiliki empat atau lima orang dan peraturan telah berubah dalam situasi ini. Tapi dia harus berbuat lebih baik lagi," tutupnya.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 22 Oktober 2025 22:31
Senne Lammens, Kiper Baru yang Kini Tak Tergantikan di Manchester United
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 22:04
Erling Haaland Lampaui Rekor Cristiano Ronaldo, Cetak Gol 12 Laga Beruntun!
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 21:08
-
Liga Inggris 22 Oktober 2025 15:28
Harry Maguire Siap Berkorban Banyak Demi Bertahan di Manchester United
-
Liga Spanyol 22 Oktober 2025 12:29
Keran Gol Viktor Gyokeres Terbuka Lagi, Mikel Arteta: Syukurlah!
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 05:00
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 04:38
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 04:25
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 04:22
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 04:19
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 04:12
MOST VIEWED
- Faktor X di Balik Kemenangan MU: Ternyata Aksi Suporter Liverpool Juga Berpengaruh!
- Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 18-21 Oktober 2025
- Kemenangan Manis: Rapor Pemain MU saat Tundukkan Liverpool di Anfield
- Link Live Streaming & Jadwal Pertandingan Liverpool vs Manchester United di Liga Inggris, Hari Minggu 19 Oktober 2025
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...