
Bola.net - - Chelsea dikabarkan akan menunjuk Maurizio Sarri jadi manajer mereka apabila mereka jadi mendepak Antonio Conte.
Masa depan Conte di Chelsea selalu menjadi bahan spekulasi sejak musim lalu. Bahkan kabar itu muncul tak lama setelah ia pindah ke Stamford Bridge.
Kabar itu juga tidak kunjung mereda meski Conte sukses membantu Chelsea meraih trofi di musim perdananya. Ia masih terus disebut bisa angkat kaki meski manajemen The Blues memberikan kontrak baru berdurasi dua tahun.
Belakangan ini rumor kepergiannya menguat karena prestasi Chelsea menurun. Selain itu hubungannya dengan manajemen klub tidak berjalan mulus.
Lalu, muncul pula kabar mengejutkan. Para pemain Chelsea disebut mulai merasa gerah dengan manajer asal Italia tersebut. Pasalnya mereka merasa menu latihan Conte terlalu berlebihan.
Antonio Conte
Di sisi lain, Conte sendiri mengaku tidak takut jika dirinya didepak dari Stamford Bridge. Akan tetapi menurut laporan dari 7 Gold, Chelsea kini berencana untuk mendepaknya.
Sebagai penggantinya, mereka siap untuk mendatangkan pelatih Napoli, Maurizio Sarri. Mereka pun disebut siap memberikannya bayaran sebesar sembilan juta pounds pert tahun.
Sarri sendiri sudah menukangi Napoli sejak tahun 2015 lali. Ia didatangkan untuk menggantikan Rafael Benitez.
Sarri sendiri berhasil membuat Napoli menjadi salah satu pesaing terberat Juventus untuk meraih Scudetto. Saat ini, Lorenzo Insigne dan kawan-kawan berada di posisi pertama di klasemen Serie A dengan poin 25 dari sembilan pertandingan.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 16:22Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 16:03Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 15:52Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 20 Januari 2026 19:00 -
Liga Champions 20 Januari 2026 18:29 -
Liga Champions 20 Januari 2026 18:08 -
Liga Champions 20 Januari 2026 18:00 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 17:45 -
Liga Champions 20 Januari 2026 17:41
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478605/original/034109000_1768905933-Asisten_Deputi_Cadangan_dan_Bantuan_Pangan_Kemenko_Pangan__Sugeng_Harmono.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5334346/original/088056600_1756713071-AP25243767094515.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4439890/original/058272000_1684940355-348237169_599185758943490_3150403143734906669_n.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/3807516/original/090085000_1640672366-148355508_430150894707997_2084073915891854769_n.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478632/original/011756100_1768907216-Warga_Pati_gelar_aksi_di_depan_kantor_Bupati_Pati.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5452619/original/063632700_1766411191-Kepala_Departemen_Kebijakan_Makroprudensial_BI__Solikin_M._Juhro-4.jpeg)

