
Bola.net - Manuel Pellegrini ngotot bahwa keputusannya untuk tidak menggunakan sisa jatah pergantian pemain sudah benar. Menurutnya, memasukkan sosok anyar, terutama di lini tengah, tidak akan banyak mengubah hasil akhir permainan.
Pelatih asal Chile itu mendapat kritik karena di pertandingan melawan Chelsea semalam, yang akhirnya dimenangkan The Blues dengan skor 1-0, ia menempatkan Martin Demichelis di lini tengah. Selain itu, masuknya Stevan Jovetic menggantikan Alvaro Negredo merupakan satu-satunya pergantian yang terjadi di laga tadi dari kubu City.
"Jack Rodwell masih baru pulih dari cedera. Milner baru saja berlatih bersama kami beberapa hari belakangan. Saya pikir satu-satunya opsi yang saya miliki untuk posisi tersebut (lini tengah) adalah Demichelis," beber Pellegrini pada reporter.
"Di pertandingan tadi kami sama sekali tidak memiliki masalah di lini tengah. Saya tidak menggunakan dua jatah pergantian pemain yang lainnya, karena saya tidak berpikir kami akan bisa mengubah arah permainan dengan cara itu," pungkasnya.
Well, apapun yang dikatakan oleh Pellegrini, yang jelas kini City sudah gagal melewati raihan poin Arsenal di klasemen sementara. Mereka tetap ada di peringkat dua dengan jumlah angka yang sama dengan Chelsea, unggul dalam hal selisih gol. [initial]
(gl/rer)
Pelatih asal Chile itu mendapat kritik karena di pertandingan melawan Chelsea semalam, yang akhirnya dimenangkan The Blues dengan skor 1-0, ia menempatkan Martin Demichelis di lini tengah. Selain itu, masuknya Stevan Jovetic menggantikan Alvaro Negredo merupakan satu-satunya pergantian yang terjadi di laga tadi dari kubu City.
"Jack Rodwell masih baru pulih dari cedera. Milner baru saja berlatih bersama kami beberapa hari belakangan. Saya pikir satu-satunya opsi yang saya miliki untuk posisi tersebut (lini tengah) adalah Demichelis," beber Pellegrini pada reporter.
"Di pertandingan tadi kami sama sekali tidak memiliki masalah di lini tengah. Saya tidak menggunakan dua jatah pergantian pemain yang lainnya, karena saya tidak berpikir kami akan bisa mengubah arah permainan dengan cara itu," pungkasnya.
Well, apapun yang dikatakan oleh Pellegrini, yang jelas kini City sudah gagal melewati raihan poin Arsenal di klasemen sementara. Mereka tetap ada di peringkat dua dengan jumlah angka yang sama dengan Chelsea, unggul dalam hal selisih gol. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 22 Oktober 2025 22:31
Senne Lammens, Kiper Baru yang Kini Tak Tergantikan di Manchester United
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 22:04
Erling Haaland Lampaui Rekor Cristiano Ronaldo, Cetak Gol 12 Laga Beruntun!
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 21:08
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 01:07
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 01:06
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 01:05
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 01:04
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 01:03
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 01:02
MOST VIEWED
- Faktor X di Balik Kemenangan MU: Ternyata Aksi Suporter Liverpool Juga Berpengaruh!
- Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 18-21 Oktober 2025
- Kemenangan Manis: Rapor Pemain MU saat Tundukkan Liverpool di Anfield
- Link Live Streaming & Jadwal Pertandingan Liverpool vs Manchester United di Liga Inggris, Hari Minggu 19 Oktober 2025
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...