
Bola.net - Manuel Pellegrini kembali harus menelan kekecewaan kala memimpin anak buahnya untuk bermain di kandang lawan. Berlaga di Carrow Road, markas Norwich City, The Citizens hanya berhasil mencuri satu poin berkat hasil imbang 0-0.
Tim pun kini duduk di peringkat tiga klasemen sementara dengan jumlah poin 54 atau terpaut dua angka dari Chelsea. Pellegrini menekankan bahwa kesulitan timnya untuk mencetak gol terkait dengan cedera dan kondisi stamina dari beberapa striker andalannya.
"Ini sulit. Mencetak gol merupakan hal yang paling sulit di sepakbola. Mungkin, karena tim ini sudah mencetak gol dengan begitu mudah musim ini, banyak orang mulai bertanya-tanya berapa banyak gol yang akan kami cetak di laga berikutnya," tutur Pellegrini pada The Mirror.
"Namun kami harus terus berjuang. Saya pikir hasil yang kami dapatkan amat terkait dengan cedera yang dialami oleh Aguero. Negredo dan Dzeko tidak 100 persen fit untuk bermain, sehingga tidak tampil sebagus sebelumnya," pungkas sang manajer. [initial]
(mir/rer)
Tim pun kini duduk di peringkat tiga klasemen sementara dengan jumlah poin 54 atau terpaut dua angka dari Chelsea. Pellegrini menekankan bahwa kesulitan timnya untuk mencetak gol terkait dengan cedera dan kondisi stamina dari beberapa striker andalannya.
"Ini sulit. Mencetak gol merupakan hal yang paling sulit di sepakbola. Mungkin, karena tim ini sudah mencetak gol dengan begitu mudah musim ini, banyak orang mulai bertanya-tanya berapa banyak gol yang akan kami cetak di laga berikutnya," tutur Pellegrini pada The Mirror.
"Namun kami harus terus berjuang. Saya pikir hasil yang kami dapatkan amat terkait dengan cedera yang dialami oleh Aguero. Negredo dan Dzeko tidak 100 persen fit untuk bermain, sehingga tidak tampil sebagus sebelumnya," pungkas sang manajer. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 22 Oktober 2025 22:31
Senne Lammens, Kiper Baru yang Kini Tak Tergantikan di Manchester United
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 22:04
Erling Haaland Lampaui Rekor Cristiano Ronaldo, Cetak Gol 12 Laga Beruntun!
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 21:08
-
Liga Inggris 22 Oktober 2025 15:28
Harry Maguire Siap Berkorban Banyak Demi Bertahan di Manchester United
LATEST UPDATE
-
Bola Indonesia 22 Oktober 2025 23:27
-
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025 23:10
-
Liga Spanyol 22 Oktober 2025 23:08
-
Bola Indonesia 22 Oktober 2025 22:58
-
Asia 22 Oktober 2025 22:57
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 22:48
MOST VIEWED
- Faktor X di Balik Kemenangan MU: Ternyata Aksi Suporter Liverpool Juga Berpengaruh!
- Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 18-21 Oktober 2025
- Kemenangan Manis: Rapor Pemain MU saat Tundukkan Liverpool di Anfield
- Link Live Streaming & Jadwal Pertandingan Liverpool vs Manchester United di Liga Inggris, Hari Minggu 19 Oktober 2025
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...