
Bola.net - Bos Manchester City, Manuel Pellegrini menyatakan tak bakal menghalangi jalan Gareth Barry andai ia memilih untuk angkat kaki dari Etihad Stadium.
Kedatangan sejumlah amunisi baru macam Fernandinho dan Jesus Navas musim panas ini, sudah membuat persaingan di lini tengah City kian memanas. Dan Barry adalah salah satu pemain yang diyakini bakal tergusur dengan servisnya dilaporkan bakal ditampung Arsenal.
Dan Pellegrini mengaku sudah berbicara dengan Barry yang menegaskan komitmennya. Tetapi andai sang gelandang memutuskan untuk move on, pria asal Chile itu mengaku tak akan mempersulitnya.
"Di posisi Gareth, kami juga punya Jack Rodwell, Javi Garcia, Fernandinho dan Yaya Toure. Saya sudah bicara dengannya. Ia ingin bertahan dan tak punya masalah memperjuangkan posisinya seperti pemain lain dalam skuat. Jika ia ingin pergi karena opsi yang lebih baik, maka semua bergantung pada apa yang ia mau," paparnya. (tri/row)
Kedatangan sejumlah amunisi baru macam Fernandinho dan Jesus Navas musim panas ini, sudah membuat persaingan di lini tengah City kian memanas. Dan Barry adalah salah satu pemain yang diyakini bakal tergusur dengan servisnya dilaporkan bakal ditampung Arsenal.
Dan Pellegrini mengaku sudah berbicara dengan Barry yang menegaskan komitmennya. Tetapi andai sang gelandang memutuskan untuk move on, pria asal Chile itu mengaku tak akan mempersulitnya.
"Di posisi Gareth, kami juga punya Jack Rodwell, Javi Garcia, Fernandinho dan Yaya Toure. Saya sudah bicara dengannya. Ia ingin bertahan dan tak punya masalah memperjuangkan posisinya seperti pemain lain dalam skuat. Jika ia ingin pergi karena opsi yang lebih baik, maka semua bergantung pada apa yang ia mau," paparnya. (tri/row)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 10:19Habis Dihajar MU, Terbitlah Bodo/Glimt: Apa Kata Pep Guardiola?
-
Liga Champions 21 Januari 2026 10:05Manchester City Kalah Lagi, Erling Haaland: Maaf, Ini karena Salah Saya!
-
Liga Inggris 21 Januari 2026 09:15Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
-
Liga Champions 21 Januari 2026 08:57Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 10:29 -
Liga Champions 21 Januari 2026 10:24 -
Liga Champions 21 Januari 2026 10:19 -
Liga Champions 21 Januari 2026 10:16 -
Liga Champions 21 Januari 2026 10:14 -
Liga Champions 21 Januari 2026 10:10
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479054/original/023192900_1768966411-1000752976.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5476882/original/013946900_1768801694-122428.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478006/original/000390800_1768887810-pati2.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/3274952/original/072089200_1603351856-20201022-Aksi-Tolak-UU-Omnibus-Law-6.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5383964/original/082146600_1760706112-Mensesneg_Prasetyo_Hadi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478700/original/061728400_1768912854-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_19.21.38.jpeg)

