
Bola.net - Manajer Manchester City Manuel Pellegrini menegaskan bahwa dirinya tidak pernah merasa mendapatkan tekanan untuk mempersembahkan trofi di klubnya saat ini.
Sang juara bertahan kini tertinggal lima poin dari pimpinan klasemen Premier League Chelsea. Selain itu langkah mereka di Liga Champions terancam terhenti menyusul kekalahan 1-2 dari Barcelona di leg pertama babak 16 besar. Meski timnya tengah kesulitan di liga domestik dan Eropa, namun Pellegrini justru tidak merasa tertekan sama sekali.
"Saya tidak pernah mendapatkan tekanan apapun tentang jumlah gelar. Satu-satunya tekanan bagi saya ketika saya melihat tim saya tidak bermain dengan cara yang saya inginkan," kata Pellegrini seperti dikutip oleh BBC Sport.
"Saya ulangi, ketika saya menandatangani kontrak saya tidak diberitahu harus memenangkan satu gelar setiap tahun atau lima gelar dalam lima tahun. Gelar memang penting, tetapi bukan satu-satunya hal yang penting."[initial]
(sm/ada)
Sang juara bertahan kini tertinggal lima poin dari pimpinan klasemen Premier League Chelsea. Selain itu langkah mereka di Liga Champions terancam terhenti menyusul kekalahan 1-2 dari Barcelona di leg pertama babak 16 besar. Meski timnya tengah kesulitan di liga domestik dan Eropa, namun Pellegrini justru tidak merasa tertekan sama sekali.
"Saya tidak pernah mendapatkan tekanan apapun tentang jumlah gelar. Satu-satunya tekanan bagi saya ketika saya melihat tim saya tidak bermain dengan cara yang saya inginkan," kata Pellegrini seperti dikutip oleh BBC Sport.
"Saya ulangi, ketika saya menandatangani kontrak saya tidak diberitahu harus memenangkan satu gelar setiap tahun atau lima gelar dalam lima tahun. Gelar memang penting, tetapi bukan satu-satunya hal yang penting."[initial]
Baca Juga:
Advertisement
Berita Terkait
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 00:58 -
Liga Champions 21 Januari 2026 00:36 -
Liga Champions 21 Januari 2026 00:22 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:19 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:00 -
Liga Champions 20 Januari 2026 22:53
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5317774/original/014808500_1755405615-IMG-20250817-WA0095.jpg)

