
Bola.net - - Calum Chambers mengungkap bahwa ia ingin menjadi seperti David Beckham atau Ronaldinho, sebelum kini menjadi bek di Arsenal dan Inggris.
Saat masih kecil, pemain 22 tahun memang sering dimainkan sebagai sayap ketika ia menimba ilmu di akademi Southampton.
Ia akhirnya ditarik ke lini belakang dan dibeli dengan harga 16 juta pounds oleh kubu Emirates di 2014 silam.
Chambers kini sudah tampil lebih dari 100 kali, mengoleksi tiga caps Internasional dan dinanti kontrak baru di Gunners, namun mengakui bahwa ia punya cita-cita yang sedikit berbeda ketika masih berusia muda.
"Saya sering mengamati David Beckham ketika masih kecil karena saya bermain di sayap, jadi saya melihat dia dan saya menyukai gayanya," tutur Chambers di Arsenal Weekly Podcast.
David Beckham
"Saya juga mengagumi Ronaldinho, karena dia pemain yang luar biasa, seorang legenda, dan skill yang ia lakukan sungguh luar biasa. Saya mencobanya di halaman belakang rumah dan tak pernah berhasil, namun itu tetap menyenangkan."
Chambers menambahkan: "Ramos juga mengagumkan. Dia kapten Real Madrid, saya menyukai gaya mainnya, dia menguasai bola dengan baik dan juga agresif. Saya ingin seperti itu ketika ada di atas lapangan."
Advertisement
Berita Terkait
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:19 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:00 -
Liga Champions 20 Januari 2026 22:53 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 22:52 -
Liga Champions 20 Januari 2026 22:38 -
Liga Champions 20 Januari 2026 22:28
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...














:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5317774/original/014808500_1755405615-IMG-20250817-WA0095.jpg)

