
Bola.net - Jose Mourinho pernah menjadi salah satu sosok yang begitu dibenci oleh Barcelona. Terutama saat The Spesial One masih menjadi juru taktik rival mereka, Real Madrid.
Dalam beberapa kesempatan, selain terlibat adu argumen, Mou juga pernah terlibat konfrontasi dengan beberapa orang di Los Cules, seperti Pep Guardiola, mendiang Tito Vilanova dan beberapa pemain Barca.
Pedro yang pada saat itu menjadi bagian dari tim yang tidak harmonis dengan Mou kini justru harus menjadi anak asuh Mou di Chelsea.
"Masa lalu selalu ada dan ada orang yang tidak akan memaafkan apa yang terjadi (antara Mourinho dan Barcelona), tetapi pemain memiliki cara yang berbeda menilai hal tersebut," buka Pedro kepada Mirror.
"Yang benar adalah bahwa seseorang memiliki citra tentang dirinya yang ketika Anda tahu dia secara langsung, akan ada banyak yang berbeda,"
"Saya suka cara Mourinho bekerja. Saya merasa nyaman. Dia memiliki mentalitas yang positif dan menang. Saya senang karena saya suka ada yang lebih baik daripada menang," tukas pemain 28 tahun ini. [initial]
(mir/asa)
Dalam beberapa kesempatan, selain terlibat adu argumen, Mou juga pernah terlibat konfrontasi dengan beberapa orang di Los Cules, seperti Pep Guardiola, mendiang Tito Vilanova dan beberapa pemain Barca.
Pedro yang pada saat itu menjadi bagian dari tim yang tidak harmonis dengan Mou kini justru harus menjadi anak asuh Mou di Chelsea.
"Masa lalu selalu ada dan ada orang yang tidak akan memaafkan apa yang terjadi (antara Mourinho dan Barcelona), tetapi pemain memiliki cara yang berbeda menilai hal tersebut," buka Pedro kepada Mirror.
"Yang benar adalah bahwa seseorang memiliki citra tentang dirinya yang ketika Anda tahu dia secara langsung, akan ada banyak yang berbeda,"
"Saya suka cara Mourinho bekerja. Saya merasa nyaman. Dia memiliki mentalitas yang positif dan menang. Saya senang karena saya suka ada yang lebih baik daripada menang," tukas pemain 28 tahun ini. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 10:19Habis Dihajar MU, Terbitlah Bodo/Glimt: Apa Kata Pep Guardiola?
-
Liga Champions 21 Januari 2026 09:47Dari Cemooh ke Pesta Gol: Malam Kebangkitan Real Madrid di Liga Champions
-
Liga Inggris 21 Januari 2026 09:15Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 10:41 -
Liga Champions 21 Januari 2026 10:29 -
Liga Champions 21 Januari 2026 10:24 -
Liga Champions 21 Januari 2026 10:19 -
Liga Champions 21 Januari 2026 10:16 -
Liga Champions 21 Januari 2026 10:14
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479054/original/023192900_1768966411-1000752976.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5476882/original/013946900_1768801694-122428.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478006/original/000390800_1768887810-pati2.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/3274952/original/072089200_1603351856-20201022-Aksi-Tolak-UU-Omnibus-Law-6.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5383964/original/082146600_1760706112-Mensesneg_Prasetyo_Hadi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478700/original/061728400_1768912854-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_19.21.38.jpeg)

