
Bola.net - - Bos Chelsea, Antonio Conte, menegaskan bahwa ia hanya akan memainkan pemain muda jika mereka memang layak membela tim utama.
Conte sebelumnya mengklaim banyak pemain intinya kelelahan usai ia merotasi skuatnya di awal tahun ini, namun pria Italia memutuskan untuk tidak memainkan pemain akademi secara reguler.
Ethan Ampadu merupakan salah satu pemain muda yang sempat mendapat peluang main, namun Conte menyatakan Callum Hudson-Odoi masih harus terus bersabar menanti kesempatan.
"Pertama-tama, para pemain muda itu harus layak mendapatkan kesempatan bermain. Bukan hanya karena mereka berasal dari akademi dan masih muda. Contohnya, Ampadu memang layak dan dia mungkin akan bermain besok," tutur sang manajer di Sportsmole.
Pemain Chelsea rayakan gol Danny Drinkwater.
Terkait Hudson-Odoi, sang manajer menambahkan: "Kita bicara tentang seorang pemain dengan potensi luar biasa. Dia masih harus mengambil satu langkah lagi sebelum mendapat kans main bersama kami."
"Tentu saja, dia pemain yang menarik, namun dia masih harus menaikkan levelnya untuk bisa bermain di laga seperti ini."
Chelsea akan menjamu Norwich dalam laga ulangan babak III Piala FA malam nanti.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 13:21Chelsea vs Pafos FC: Estevao Willian Mengejar Rekor Mbappe, Reuni David Luiz
-
Liga Inggris 21 Januari 2026 11:28Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
-
Liga Inggris 21 Januari 2026 09:15Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
LATEST UPDATE
-
Bola Indonesia 21 Januari 2026 18:32 -
Tim Nasional 21 Januari 2026 18:27 -
Bola Indonesia 21 Januari 2026 18:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 17:45 -
Liga Champions 21 Januari 2026 17:45 -
Bola Indonesia 21 Januari 2026 17:23
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479400/original/088382900_1768977432-IMG_6942.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479848/original/099263500_1768993318-Wakil_Bupati_Pati_Chandra.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4843315/original/041301600_1716764000-20240526_123544.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5453730/original/031694300_1766490130-Menteri_Perumahan_dan_Kawasan_Permukiman__PKP___Maruarar_Sirait-23_Desember_2025a.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/2324058/original/029514300_1533785565-508390.jpg)

