
Bola.net - Mantan pemain internasional Inggris, Phil Neville yakin bahwa Arsenal tak berada jauh dari gelar Premier League. Menurutnya, Arsenal hanya butuh kiper hebat untuk mewujudkannya.
Arsenal saat ini ini berada di posisi ketiga klasemen sementara Premier League. Mereka hanya kalah selisih gol dari Manchester City di posisi kedua dan masih memiliki satu laga di tangan.
Berbicara kepada BBC Sports, mantan pemain Manchester United dan Everton tersebut menilai bahwa The Gunners harus mendatangkan kiper berkualitas bila ingin bersaing musim depan.
"Saya melihat David de Gea dan dia telah memenangkan lima atau enam pertandingan untuk Manchester United lewat penyelamatan-penyelamatannya," ujarnya.
"Bila Arsenal mendapatkan kiper hebat, mereka bisa menjadi pemenang kompetisi. Dari semua tim di empat besar, selain Chelsea, saya pikir Arsenal adalah tim terbaik untuk menantang gelar," tandasnya.[initial]
(bbc/dzi)
Arsenal saat ini ini berada di posisi ketiga klasemen sementara Premier League. Mereka hanya kalah selisih gol dari Manchester City di posisi kedua dan masih memiliki satu laga di tangan.
Berbicara kepada BBC Sports, mantan pemain Manchester United dan Everton tersebut menilai bahwa The Gunners harus mendatangkan kiper berkualitas bila ingin bersaing musim depan.
"Saya melihat David de Gea dan dia telah memenangkan lima atau enam pertandingan untuk Manchester United lewat penyelamatan-penyelamatannya," ujarnya.
"Bila Arsenal mendapatkan kiper hebat, mereka bisa menjadi pemenang kompetisi. Dari semua tim di empat besar, selain Chelsea, saya pikir Arsenal adalah tim terbaik untuk menantang gelar," tandasnya.[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 00:22Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 00:58 -
Liga Champions 21 Januari 2026 00:36 -
Liga Champions 21 Januari 2026 00:22 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:19 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:00 -
Liga Champions 20 Januari 2026 22:53
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5317774/original/014808500_1755405615-IMG-20250817-WA0095.jpg)

