
Bola.net - Setelah takluk dari Liverpool, manajer Southampton Mauricio Pochettino memang tak dapat menyembunyikan rasa kecewanya. Namun ia menyebut The Reds bisa memenangkan gelar Premier League musim ini.
Bermain di St Mary's Stadium Soton justru malah mengalami kekalahan. Tiga gol masing-masing dari Luis Suarez, Stevan Gerrard dan Raheem Sterling membuat tim tamu membawa pulang tiga poin.
"Ya saya pikir mereka calon yang kuat untuk memenangkan liga. Mereka memiliki pemain yang tepat untuk menjadi penantang kuat memenangkan liga," kata Pochettino seperti dilansir Sportsmole.
Setelah tumbang posisi Southampton masih berada di peringkat sembilan. Sementara Liverpool merangsek naik ke tempat kedua di klasemen Premier League.[initial]
(sm/ada)
Bermain di St Mary's Stadium Soton justru malah mengalami kekalahan. Tiga gol masing-masing dari Luis Suarez, Stevan Gerrard dan Raheem Sterling membuat tim tamu membawa pulang tiga poin.
"Ya saya pikir mereka calon yang kuat untuk memenangkan liga. Mereka memiliki pemain yang tepat untuk menjadi penantang kuat memenangkan liga," kata Pochettino seperti dilansir Sportsmole.
Setelah tumbang posisi Southampton masih berada di peringkat sembilan. Sementara Liverpool merangsek naik ke tempat kedua di klasemen Premier League.[initial]
Baca Juga:
- Southampton: Ini Bukan Hasil Yang Adil Bagi Kami
- Gerrard Akui Atmosfer 'Bisa Juara' Terus Tumbuh di Liverpool
- Gerrard Puji Pemilihan Taktik Rodgers
- Gerrard: Para Rival Akan Mulai Waspadai Liverpool
- Suarez: 3 Poin Lebih Penting Daripada Cetak Gol
- Liverpool Persiapkan Rencana Bajak Vertonghen
- Rodgers: Suarez Sensasional!
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 22 Oktober 2025 22:31
Senne Lammens, Kiper Baru yang Kini Tak Tergantikan di Manchester United
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 22:04
Erling Haaland Lampaui Rekor Cristiano Ronaldo, Cetak Gol 12 Laga Beruntun!
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 21:08
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 18:02
Frankfurt Mencari Pijakan, Liverpool Berambisi Mempertahankan Superioritasnya
LATEST UPDATE
-
Bola Indonesia 22 Oktober 2025 23:27
-
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025 23:10
-
Liga Spanyol 22 Oktober 2025 23:08
-
Bola Indonesia 22 Oktober 2025 22:58
-
Asia 22 Oktober 2025 22:57
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 22:48
MOST VIEWED
- Faktor X di Balik Kemenangan MU: Ternyata Aksi Suporter Liverpool Juga Berpengaruh!
- Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 18-21 Oktober 2025
- Kemenangan Manis: Rapor Pemain MU saat Tundukkan Liverpool di Anfield
- Link Live Streaming & Jadwal Pertandingan Liverpool vs Manchester United di Liga Inggris, Hari Minggu 19 Oktober 2025
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...