
Bola.net - - Legenda Arsenal, Ian Wright mengaku sangat kecewa dengan pindahnya Aaron Ramsey ke Juventus. Wright menilai Arsene Wenger turut bertanggung jawab atas kepindahan sang gelandang ke Turin.
Sekitar bulan Oktober kemarin, Ramsey membuat sebuah pengumuman penting. Ia memutuskan untuk tidak memperpanjang kontraknya di Arsenal setelah kurang lebih 11 tahun membela The Gunners.
Sempat digosipkan akan berlabuh ke beberapa klub top Eropa, klub Ramsey berikutnya akhirnya terungkap. Sang gelandang resmi dikontrak oleh Juventus hingga tahun 2024 mendatang.
Wright sendiri menilai kepergian Ramsey ini merupakan salah dua mantan petinggi Arsenal, Ivan Gazidis dan Arsene Wenger. "Saya rasa Arsene Wenger turut ambil bagian dalam kepergian Ramsey," buka Wright kepada 5Live Football Daily.
Baca komentar lengkap sang legenda di bawah ini.
Sembrono
Wright menilai Wenger seharusnya menyadari bahwa Aaron Ramsey adalah salah satu pemain terbaik yang mereka miliki saat ini.
Untuk itu ia seharusnya meminta manajemen untuk melakukan segala cara untuk mempertahankan sang gelandang.
"Dia [Wenger] telah keliru menangani situasi Ramsey, di mana ia seharusnya bicara kepada Gazidis 'Pria ini harus segera menandatangani kontrak baru, lakukan apapun yang kamu bisa untuk mewujudkan itu'. Yang saya herankan bagaimana mungkin ia lebih fokus ke urusan lain daripada mengurus hal ini."
Kesalahan Utama Gazidis
Namun selain Wenger, Wright percaya perginya Ramsey ini merupakan sebuah kesalahan besar yang dibuat oleh Gazidis selama menjabat menjadi Direktur Arsenal.
Wright menilai Gazidis seharusnya bisa melihat potensi yang dimiliki Ramsey sehingga ia harusnya melakukan segala cara untuk mempertahankan sang gelandang.
"Mempertahankan Ramsey adalah tugas Gazidis. Dia seharusnya menyadari bahwa Ramsey adalah sebuah aset yang berharga untuk Arsenal." tandasnya.
Gaji Besar
Menurut rumor yang beredar, Ramsey pindah ke Juventus setelah ia ditawari gaji sebesar 400 ribu Euro per pekan di Turin.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 12:17Inter Babak Belur di Kandang, Arsenal Terlalu Kejam di Depan Gawang
-
Liga Champions 21 Januari 2026 11:36 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 11:28Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
-
Liga Champions 21 Januari 2026 10:24
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 13:42 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 13:30 -
Liga Italia 21 Januari 2026 13:29 -
Liga Champions 21 Januari 2026 13:21 -
Liga Champions 21 Januari 2026 12:48 -
Liga Spanyol 21 Januari 2026 12:17
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479367/original/064115100_1768975729-IMG-20260121-WA0044.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4571980/original/096727300_1694494346-364947854_988712392388985_468280612060778233_n.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478065/original/018458500_1768890334-ibu.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/thumbnails/5479356/original/013937200_1768975045-puluhan-siswa-di-kulon-progo-diduga-keracunan-mbg-3a1f73.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5280954/original/009632900_1752299185-c1c8ad8b-1c19-4eff-8aa1-bdcf76216eea.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478781/original/040950500_1768923114-11.jpg)

