
- Claudio Ranieri mengatakan ia tidak khawatir dengan situasi Riyad Mahrez dan menegaskan bahwa pemainnya itu tengah merasa bahagia di Leicester City.
(gl/rer)
Winger Aljazair belum lama ini memang sempat dikaitkan dengan kepindahan ke Manchester United, sementara klub-klub seperti Barcelona dan PSG juga dikabarkan tertarik pada pemain yang sama.
Namun terlepas dari beredarnya laporan seputar masa depan sang bintang, Ranieri menegaskan bahwa sosok berusia 24 tahun akan mematuhi kontraknya dan terus bertahan di King Power Stadium.
"Spekulasi yang beredar justru bagus karena itu berarti kami punya pemain yang amat bagus. Namun itu hanya spekulasi, ia merasa bahagia dengan kami. Kami ingin terus berkembang dan ia akan terus bertahan bersama kami," jelas bos Leicester pada reporter.
Mahrez telah membuat tujuh gol dalam 10 laga Premier League musim ini. [initial]
Baca Juga:
- Rahman: Skuat Chelsea Bermain untuk Mourinho
- Ronaldo Pilih Lima Penerusnya, Termasuk Bintang Barca
- Ronaldo Dukung Mourinho dan Chelsea Bangkit
- Willian: Kepercayaan Diri Chelsea Kini Meroket
- Willian: Kemenangan Chelsea Bukan Cuma untuk Mourinho
- Bersinar di Chelsea, Willian Amat Bahagia
- Impian Ronaldo ke MU Bertepuk Sebelah Tangan
Advertisement
Berita Terkait
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 00:58 -
Liga Champions 21 Januari 2026 00:36 -
Liga Champions 21 Januari 2026 00:22 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:19 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:00 -
Liga Champions 20 Januari 2026 22:53
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5317774/original/014808500_1755405615-IMG-20250817-WA0095.jpg)

