
Bola.net - Kesepuluh pertandingan dari pekan pertama Premier League 2021/22 telah selesai dimainkan. Ada yang kecewa, dan ada yang puas. Arsenal dan Manchester United mengalami nasib yang kontras.
Arsenal memainkan laga pembuka. Lawannya adalah tim promosi Brentford, dan tim besutan Mikel Arteta itu main tandang. Mereka mencatatkan total 22 tembakan, lebih banyak daripada tim-tim lain di pekan pertama. Namun, mereka tak mampu membobol gawang lawan, dan akhirnya bahkan harus takluk dua gol tanpa balas.
Sementara itu, Manchester United menumbangkan Leeds United 5-1 di Old Trafford, di mana Bruno Fernandes mencetak hat-trick dan Paul Pogba merancang empat assist. Tim besutan Ole Gunnar Solskjaer tersebut hanya butuh 16 tembakan untuk menghabisi Leeds.
Tidak ada hasil imbang di pekan pertama. Selain Brentford dan Manchester United, Brighton, Chelsea, Everton, Leicester City, Watford, Liverpool, West Ham, dan Tottenham juga mengalahkan lawan-lawan mereka. Tottenham terbilang cukup istimewa, karena mereka menang 1-0 atas Manchester City sang juara bertahan.
Berdasarkan rating yang diberikan WhoScored, berikut rapor ke-20 tim Premier League 2021/22 dari pekan pertama ini.
Leeds United - 6,13

- Penguasaan bola: 51%
- Akurasi operan: 78,3%
- Total tembakan: 10
- Gol: 1
- Hasil akhir: Manchester United 5-1 Leeds United
- Rating: 6,13
- Posisi di klasemen setelah pekan pertama: 20.
Crystal Palace - 6,23

- Penguasaan bola: 41,6%
- Akurasi operan: 85,8%
- Total tembakan: 4
- Gol: 0
- Hasil akhir: Chelsea 3-0 Crystal Palace
- Rating: 6,23
- Posisi di klasemen setelah pekan pertama: 18.
Arsenal - 6,34

- Penguasaan bola: 61,5%
- Akurasi operan: 85,9%
- Total tembakan: 22
- Gol: 0
- Hasil akhir: Brentford 2-0 Arsenal
- Rating: 6,34
- Posisi di klasemen setelah pekan pertama: 17.
Southampton - 6,42

- Penguasaan bola: 50,6%
- Akurasi operan: 69,2%
- Total tembakan: 6
- Gol: 1
- Hasil akhir: Everton 3-1 Southampton
- Rating: 6,42
- Posisi di klasemen setelah pekan pertama: 16.
Norwich City - 6,44

- Penguasaan bola: 51,7%
- Akurasi operan: 84,7%
- Total tembakan: 14
- Gol: 0
- Hasil akhir: Norwich City 0-3 Liverpool
- Rating: 6,44
- Posisi di klasemen setelah pekan pertama: 19.
Aston Villa - 6,50

- Penguasaan bola: 58,4%
- Akurasi operan: 85,6%
- Total tembakan: 11
- Gol: 2
- Hasil akhir: Watford 3-2 Aston Villa
- Rating: 6,50
- Posisi di klasemen setelah pekan pertama: 11.
Newcastle - 6,51

- Penguasaan bola: 48,0%
- Akurasi operan: 84,8%
- Total tembakan: 17
- Gol: 2
- Hasil akhir: Newcastle 2-4 West Ham
- Rating: 6,51
- Posisi di klasemen setelah pekan pertama: 15.
Manchester City - 6,61

- Penguasaan bola: 59,4%
- Akurasi operan: 85,6%
- Total tembakan: 18
- Gol: 0
- Hasil akhir: Tottenham 1-0 Manchester City
- Rating: 6,61
- Posisi di klasemen setelah pekan pertama: 13.
Burnley - 6,69

- Penguasaan bola: 39,6%
- Akurasi operan: 69,9%
- Total tembakan: 14
- Gol: 1
- Hasil akhir: Burnley 1-2 Brighton
- Rating: 6,69
- Posisi di klasemen setelah pekan pertama: 12.
Wolverhampton - 6,72

- Penguasaan bola: 45,5%
- Akurasi operan: 82,6%
- Total tembakan: 17
- Gol: 0
- Hasil akhir: Leicester City 1-0 Wolverhampton
- Rating: 6,72
- Posisi di klasemen setelah pekan pertama: 14.
Brighton - 6,84

- Penguasaan bola: 60,4%
- Akurasi operan: 81,9%
- Total tembakan: 14
- Gol: 2
- Hasil akhir: Burnley 1-2 Brighton
- Rating: 6,84
- Posisi di klasemen setelah pekan pertama: 8.
Watford - 6,84

- Penguasaan bola: 41,6%
- Akurasi operan: 73,8%
- Total tembakan: 13
- Gol: 3
- Hasil akhir: Watford 3-2 Aston Villa
- Rating: 6,84
- Posisi di klasemen setelah pekan pertama: 7.
Leicester City - 6,84

- Penguasaan bola: 54,5%
- Akurasi operan: 86,5%
- Total tembakan: 9
- Gol: 1
- Hasil akhir: Leicester City 1-0 Wolverhampton
- Rating: 6,84
- Posisi di klasemen setelah pekan pertama: 9.
Tottenham - 6,94

- Penguasaan bola: 40,6%
- Akurasi operan: 77,5%
- Total tembakan: 13
- Gol: 1
- Hasil akhir: Tottenham 1-0 Manchester City
- Rating: 6,84
- Posisi di klasemen setelah pekan pertama: 10.
Everton - 6,95

- Penguasaan bola: 49,4%
- Akurasi operan: 69,7%
- Total tembakan: 14
- Gol: 3
- Hasil akhir: Everton 3-1 Southampton
- Rating: 6,95
- Posisi di klasemen setelah pekan pertama: 5.
Brentford - 7,04

- Penguasaan bola: 38,5%
- Akurasi operan: 65,0%
- Total tembakan: 8
- Gol: 2
- Hasil akhir: Brentford 2-0 Arsenal
- Rating: 7,04
- Posisi di klasemen setelah pekan pertama: 6.
West Ham - 7,16

- Penguasaan bola: 52,0%
- Akurasi operan: 85,6%
- Total tembakan: 18
- Gol: 4
- Hasil akhir: Newcastle 2-4 West Ham
- Rating: 7,16
- Posisi di klasemen setelah pekan pertama: 4.
Chelsea - 7,18

- Penguasaan bola: 58,4%
- Akurasi operan: 91,9%
- Total tembakan: 13
- Gol: 3
- Hasil akhir: Chelsea 3-0 Crystal Palace
- Rating: 7,18
- Posisi di klasemen setelah pekan pertama: 2.
Liverpool - 7,19

- Penguasaan bola: 48,3%
- Akurasi operan: 84,4%
- Total tembakan: 19
- Gol: 3
- Hasil akhir: Norwich City 0-3 Liverpool
- Rating: 7,19
- Posisi di klasemen setelah pekan pertama: 3.
Manchester United - 7,22

- Penguasaan bola: 49,0%
- Akurasi operan: 79,1%
- Total tembakan: 16
- Gol: 5
- Hasil akhir: Manchester United 5-1 Leeds United
- Rating: 7,22
- Posisi di klasemen setelah pekan pertama: 1.
Sumber: WhoScored
Baca Artikel-artikel Menarik Lainnya:
- Teori Konspirasi Netizen: Man City Ngalah dari Tottenham, Taktik Pep buat Dapetin Harry Kane
- Chelsea Menang, Chalobah Banjir Pujian, Werner Bikin Fans Terbelah
- Menang 5-1, Fans MU: Seneng Banget Malam Ini, Bau-bau Trofi ke-21 Nih!
- Bagi Fans Arsenal, Musim Ini Sepertinya Bakal Panjang, Berat, dan Menguji Kesabaran
- 5 Pelajaran dari Kemenangan Chelsea di Pekan Pertama: Ini Lukaku Belum Beraksi
- 5 Pelajaran dari Kemenangan Telak 5-1 Man United: Start Dahsyat Calon Juara
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 00:22Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 00:58 -
Liga Champions 21 Januari 2026 00:36 -
Liga Champions 21 Januari 2026 00:22 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:19 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:00 -
Liga Champions 20 Januari 2026 22:53
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5317774/original/014808500_1755405615-IMG-20250817-WA0095.jpg)

