
Bola.net - - Striker Manchester United, Marcus Rashford mengaku tidak risau dengan kedatangan Romelu Lukaku ke tim utama MU. Rashford menyebut ia siap mencuri banyak ilmu dari sang pemain dan membentuk chemistry yang bagus di atas lapangan.
Pada musim panas ini Setan Merah resmi mengumumkan keberhasilan mereka merekrut Romelu Lukaku. Striker Timnas Belgia ini ditebus MU dari Everton dengan harga mencapai angka 75 Juta Pounds.
Kedatangan Lukaku ini membuat sejumlah pihak meragukan masa depan Rashford. Pasalnya sang pemain diprediksi hanya akan menjadi pilihan kedua Jose Mourinho di lini serang MU musim depan.
Marcus Rashford
Rashford sendiri tidak risau dengan kedatangan Lukaku, dan ia menyebut siap mencuri banyak ilmu dari sang pemain. "Dia [Lukaku] sudah melewati beberapa fase di karirnya dan saat ini ia datang ke klub di tahun-tahun terbaiknya," buka Rashford kepada website resmi MU.
"Lukaku sudah mencetak banyak gol di tiga atau empat tahun terakhir dan dia datang ke klub ini di waktu yang tepat. Saya tahu saya bisa belajar banyak darinya ketika kami bermain bersama."
"Yang terpenting saat ini adalah bagaimana membentuk chemistry dengannya di luar lapangan dan membawa chemistry itu ke atas lapangan. Saat ini kami masih mencoba untuk saling mengenal satu sama lain di luar lapangan dan itulah arti tim sebenarnya, yaitu membentuk chemistry." tutup jebolan akademi MU tersebut.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 16:22Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 16:03Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 15:52Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 15:41Arsenal Tikung Manchester United untuk Bek Tangguh Inter Milan Ini?
-
Liga Italia 20 Januari 2026 15:30
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 20 Januari 2026 17:00 -
Otomotif 20 Januari 2026 16:51 -
Bolatainment 20 Januari 2026 16:50 -
Liga Spanyol 20 Januari 2026 16:45 -
Tim Nasional 20 Januari 2026 16:39 -
Liga Champions 20 Januari 2026 16:26
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478382/original/073050900_1768899671-000_1BH95K.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478423/original/1377-Wakil_Menteri_Kelautan_dan_Perikanan_Laksamana_TNI__Purn__Didit_Herdiawan_menemui_keluarga_tiga_pegawai_Kementerian_Kelautan_dan_Perikanan__KKP__yang_menjadi_korban_kecelakaan_pesawat_IAT_ATR.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5476057/original/059970900_1768709189-dro.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477121/original/013686100_1768809456-IMG-20260119-WA0001.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478387/original/060178300_1768900220-23d841c0-73a5-491c-b90d-a2c68d4c7d5d.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478298/original/046713600_1768897803-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_15.28.12.jpeg)

