
Kiper utama Manchester United tersebut merupakan target transfer klub ibukota Spanyol tersebut musim panas lalu. Hampir bergabung, namun akhirnya gagal di detik-detik terakhir jendela transfer. Setelah itu, kiper 24 tahun tersebut memperpanjang kontraknya selama empat tahun di Old Trafford.
Real Madrid pernah dikabarkan akan melanjutkan rencana mendatangkan De Gea pada musim panas tahun ini. Lalu menurut berita yang dilansir Manchester Evening News berdasarkan sumber dari dalam klub menyatakan bahwa, presiden Real Madrid Florentino Perez telah memutuskan tak akan mengejar tanda tangan De Gea lagi.
Kabar ini tentunya sangat melegakan MU. Sebab, mereka tak perlu merasa terancam kehilangan penjaga gawang terbaiknya. Musim lalu, penjaga gawang dari Spanyol tersebut banyak membantu timnya sehingga ditetapkan sebagai pemain terbaik MU.
Mulai musim depan, MU akan dilatih Jose Mourinho setelah memecat Louis van Gaal yang hanya mampu membawa timnya finis di peringkat lima klasemen Premier League. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 08:57
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 21-23 Oktober 2025
-
Liga Spanyol 21 Oktober 2025 22:43
Xabi Alonso Ungkap Peluang Manchester United Gaet Endrick di Januari
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 22:29
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 09:20
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 09:17
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 08:57
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 08:50
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 08:45
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 08:27
MOST VIEWED
- Faktor X di Balik Kemenangan MU: Ternyata Aksi Suporter Liverpool Juga Berpengaruh!
- Kontroversi Liverpool vs MU: Mengapa Gol Bryan Mbeumo Tetap Disahkan Meski Alexis Mac Allister Cedera Kepala?
- Kemenangan Manis: Rapor Pemain MU saat Tundukkan Liverpool di Anfield
- Link Live Streaming & Jadwal Pertandingan Liverpool vs Manchester United di Liga Inggris, Hari Minggu 19 Oktober 2025
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...