
Bola.net - - Jamie Redknapp berkeras bahwa Yaya Toure merupakan salah satu gelandang terbaik yang pernah ada di Premier League, usai ia tampil menawan ketika tim menang 3-0 atas Hull City.
Toure mencetak satu gol via titik penalti di pertandingan tersebut, usai sebelumnya Raheem Sterling dijatuhkan di kotak terlarang di babak kedua.
Pemain Pantai Gading tampil bagus secara keseluruhan di pertandingan melawan tim asuhan Mike Phelan, dan hal tersebut lantas memancing pujian dari mantan pemain Liverpool, Redknapp.
"Dia adalah salah satu gelandang terbaik yang pernah kita lihat di liga ini. Orang seperti Vieira, Gerrard, Lampard, dia adalah pemain yang luar biasa. Saya senang melihatnya bermain seperti ini lagi, karena ketika dia mengumpan ke depan, ketika dia merebut bola, tidak ada lagi pemandangan yang lebih indah di sepakbola," tutur Redknapp di Sky Sports.
"Dia unik, dia hampir mengubah persepsi mengenai bagaimana seharusnya seorang gelandang bermain."
Kemenangan membuat City untuk sementara ini duduk di peringkat dua klasemen sementara Premier League.
Posisi tim asuhan Josep Guardiola masih bisa berubah jika Liverpool sukses menang atas Stoke City di pertandingan yang digelar di Anfield malam nanti.
Baca Juga:
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 11:34 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 11:28Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
-
Liga Champions 21 Januari 2026 10:19Habis Dihajar MU, Terbitlah Bodo/Glimt: Apa Kata Pep Guardiola?
LATEST UPDATE
-
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026 14:31 -
Liga Champions 21 Januari 2026 14:31 -
Liga Champions 21 Januari 2026 14:05 -
Piala Dunia 21 Januari 2026 14:02 -
Liga Champions 21 Januari 2026 13:58 -
Liga Champions 21 Januari 2026 13:42
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5476552/original/014686900_1768790752-5.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478881/original/082736200_1768958519-PHOTO-2026-01-20-18-28-27.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/3912867/original/070770300_1643009764-20220124-Kapolri-raker-dengan-komisi-III-ANGGA-5.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479466/original/051795900_1768978935-Keluarga_pramugari_pesawat_ATR_Florencia.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/908132/original/002510900_1435049231-pencabulan.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479406/original/094503800_1768977537-IMG_5499.jpg)

