
Bola.net - Manajer Chelsea, Jose Mourinho, disebut bakal mengajukan tawaran pada Real Madrid untuk melepas Raphael Varane. Bek muda tersebut bakal diplot oleh Mou untuk menggantikan John Terry.
Terry saat ini sudah berusia 33 tahun. Ia memang masih salah satu bek tengah terbaik di Inggris. Namun, tak bisa dipungkiri kemampuannya sudah tak sehebat dahulu.
Oleh karena itulah, Mou ingin menggantikan Terry dengan darah muda yang memiliki kualitas layaknya mantan penggawa Timnas Inggris tersebut. Pilihan pun jatuh pada Varane, yang memang sempat diasuh oleh Mou saat masih di Real Madrid musim lalu.
Varane saat ini masih terikat kontrak dengan Madrid hingga tahun 2017 mendatang. Namun, hal itu diyakini tak bakal menghalangi Mou untuk mendekatinya musim depan.
Kans The Blues menggaet pemain muda asal Prancis itu cukup terbuka, lantaran Varane sendiri pernah mengungkapkan bahwa Mou adalah sosok pelatih pemenang dalam wawancaranya dengan FIFA.com. [initial]
(fdn/dim)
Terry saat ini sudah berusia 33 tahun. Ia memang masih salah satu bek tengah terbaik di Inggris. Namun, tak bisa dipungkiri kemampuannya sudah tak sehebat dahulu.
Oleh karena itulah, Mou ingin menggantikan Terry dengan darah muda yang memiliki kualitas layaknya mantan penggawa Timnas Inggris tersebut. Pilihan pun jatuh pada Varane, yang memang sempat diasuh oleh Mou saat masih di Real Madrid musim lalu.
Varane saat ini masih terikat kontrak dengan Madrid hingga tahun 2017 mendatang. Namun, hal itu diyakini tak bakal menghalangi Mou untuk mendekatinya musim depan.
Kans The Blues menggaet pemain muda asal Prancis itu cukup terbuka, lantaran Varane sendiri pernah mengungkapkan bahwa Mou adalah sosok pelatih pemenang dalam wawancaranya dengan FIFA.com. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 05:51 -
Liga Champions 21 Januari 2026 05:03Hasil Real Madrid vs Monaco: Kylian Mbappe dkk Pesta Setengah Lusin Gol
-
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 05:51 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 05:30 -
Liga Champions 21 Januari 2026 05:29 -
Liga Champions 21 Januari 2026 05:27 -
Liga Champions 21 Januari 2026 05:19 -
Liga Champions 21 Januari 2026 05:17
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478848/original/072098400_1768948523-IMG_5436.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478781/original/040950500_1768923114-11.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478819/original/069986000_1768929823-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_22.57.56.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)

