
Bola.net - - Rising star Borussia Dortmund, Christian Pulisic, menanggapi rumor transfer yang menyangkut namanya. Pulisic membantah ia saat ini berencana untuk pindah ke Liverpool di bulan Januari.
Pulisic menjadi salah satu pemain muda yang penampilannya mengejutkan. Usianya baru 18 tahun, namun sudah bisa menembus skuat utama Dortmund dan dalam beberapa kesempatan kerap kali menjadi pemain penentu.
Performa apik Pulisic kemudian membuatnya digosipkan jadi pemain incaran Jurgen Klopp, pelatih Liverpoo. Namun, kabar ini langsung dibantah oleh Pulisic. Ia memastikan masih bahagia di Dortmund.
"Untuk saat ini, saya tetap di Dortmund dan sangat bahagia. Saya mendapatkan tempat saya dan bekerja keras untuk bisa membantu tim," kata Pulisic.
Pulisic sudah mencetak dua gol dari 12 penampilan di Bundesliga. Sementara di Liga Champions pemain berkebangsaan Amerika Serikat ini telah tampil pada enam pertandingan.
Meski saat ini masih merasa betah bermain di Dortmund, Pulisic tidak menutup kemungkinan untuk pindah di masa depan. Ia mengatakan bahwa jalan karir seorang pemain sepak bola di masa depan tidak bisa ditebak.
"Saya rasa seperti inilah sepak bola, Anda tidak pernah benar-benar tahu apa yang akan terjadi dalam karir Anda, itulah indahnya sepakbola," tutup Pulisic.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 11:44Kode Keras Arne Slot: Mohamed Salah Siap Starter Lawan Marseille?!
-
Liga Inggris 21 Januari 2026 11:28Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
-
Liga Spanyol 21 Januari 2026 11:07Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 14:05 -
Piala Dunia 21 Januari 2026 14:02 -
Liga Champions 21 Januari 2026 13:58 -
Liga Champions 21 Januari 2026 13:42 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 13:30 -
Liga Italia 21 Januari 2026 13:29
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5476552/original/014686900_1768790752-5.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478881/original/082736200_1768958519-PHOTO-2026-01-20-18-28-27.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/3912867/original/070770300_1643009764-20220124-Kapolri-raker-dengan-komisi-III-ANGGA-5.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479466/original/051795900_1768978935-Keluarga_pramugari_pesawat_ATR_Florencia.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/908132/original/002510900_1435049231-pencabulan.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479406/original/094503800_1768977537-IMG_5499.jpg)

